Piala AFF U-23 2025
30 Pemain Pilihan Gerald Vanenburg untuk TC Timnas Indonesia U-23, Ada Jens Raven
BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg, memanggil 30 pemain untuk mengikuti persiapan jelang Piala AFF U-23 2025.
Para pemain tersebut akan menjalani pemusatan latihan atau training camp (TC) yang digelar di Jakarta mulai 20 Juni hingga 14 Juli mendatang.
Dari daftar pemain yang dipanggil, terdapat sejumlah nama lama seperti Cahya Supriadi, Kadek Arel, Muhammad Ferarri, Arkhan Fikri, Dony Tri Pamungkas, Robi Darwis, Muhammad Rayhan Hannan, hingga Hokky Caraka.
Baca Juga:
Enam Pemain Dikonfirmasi Ikuti TC Timnas Indonesia U-23 Persiapan Piala AFF U-23 2025
Timnas Indonesia U-23 Main di SUGBK, Erick Thohir Targetkan Juara Piala AFF U-23 2025
Kualifikasi Piala Asia U-23 2026: Timnas Indonesia U-23 Satu Grup dengan Korea Selatan
Lihat postingan ini di Instagram
Gerald Vanenburg juga memanggil pemain naturalisasi yang bermain di Belanda, Jens Raven, ke dalam skuadnya.
"Saya dan staf pelatih sangat menantikan turnamen ini, dan saya senang dengan para pemain yang saya pilih."
Lihat postingan ini di Instagram
"Kami akan melakukan segala yang kami bisa untuk tampil sebaik mungkin demi Indonesia. Karena itulah kami bermain untuk membuat Indonesia bangga," kata Vanenburg.
Jadwal Piala AFF U-23 2025
Rizqi Ariandi
7.446
Berita Terkait
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Buat Kejutan di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Siap Naik Kelas
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
Daftar Resmi 23 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina