5 Transfer Kejutan yang Terjadi di Musim Panas 2025
BolaSkor.com - Penyerang menjadi tajuk utama di bursa transfer musim panas 2025 dengan banyaknya rumor menyertai mereka.
Belum lagi dengan transfer berhasil seperti Arsenal yang merekrut Viktor Gyokeres dan Liverpool memboyong Hugo Ekitike.
Liverpool juga menjadi bintang di bursa transfer dengan manuver yang mereka lakukan dengan merekrut Ekitike, Milos Kerkez, Jeremie Frimpong, hingga rekor transfer di Inggris, Florian Wirtz.
Baca Juga:
Sandy Walsh Main, Yokohama F. Marinos Kalah Telak 1-3 Lawan Liverpool
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Yokohama F. Marinos vs Liverpool, Rabu 30 Juli 2025
3 Alasan Liverpool Akan Menjadi Juara Liga Champions Musim 2025-2026
View this post on Instagram
Selain Liverpool yang menjadi 'artis' di musim panas ini dan transfer yang melibatkan penyerang-penyerang top, ada juga beberapa transfer kejutan atau unik yang sudah terjadi, apa saja?
1. Saul Niguez (Atletico Madrid ke Flamengo)
Arief Hadi
16.183
Berita Terkait
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Persija Jakarta Lepas 3 Pemain Termasuk Berlabel Timnas Jelang Laga Kontra Persib Bandung
Melihat Perjalanan Pelatih Baru Chelsea, Liam Rosenior di Dunia Sepak Bola
Pemecatan Ruben Amorim Akan Persulit Napoli Dapatkan Kobbie Mainoo