Sandy Walsh Main, Yokohama F. Marinos Kalah Telak 1-3 Lawan Liverpool

Yokohama F. Marinos yang diperkuat pemain Timnas Indonesia, Sandy Walsh, kalah 1-3 lawan Liverpool.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 30 Juli 2025
Sandy Walsh Main, Yokohama F. Marinos Kalah Telak 1-3 Lawan Liverpool
Sandy Walsh di Yokohama F. Marinos (@TimnasXtra)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tur pramusim Liverpool di Asia berakhir setelah memainkan laga terakhir melawan klub Jepang, Yokohama F. Marinos.

Pertandingan tersebut dimainkan di Nissan Stadium, Rabu (30/07) malam WIB, dan berakhir untuk kekalahan telak Yokohama FM dengan skor 1-3.

Satu gol Yokohama datang dari Asahi Uenaka (55') dan tiga gol Liverpool besutan Arne Slot dilesakkan oleh Florian Wirtz (62'), Trey Nyoni (68'), dan Rio Ngumoha (87').

Baca Juga:

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Yokohama F. Marinos vs Liverpool, Rabu 30 Juli 2025

3 Alasan Liverpool Akan Menjadi Juara Liga Champions Musim 2025-2026

Alisson Becker Jadi Pemain Ketiga yang Tinggalkan Tur Pramusim Liverpool

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

The Reds dominan dengan 71 persen penguasaan bola dengan catatan 24 gol, melepaskan enam tendangan, dan menjadi kemenangan pertama setelah sebelumnya kalah 2-4 kontra AC Milan.

Sandy Walsh Bermain

Yokohama f.marinos Liverpool Sandy Walsh Pramusim Tur pramusim Arne Slot
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.182

Berita Terkait

Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Inggris
Hadapi Liverpool, Arsenal Harus Tampil Luar Biasa Sepanjang Laga
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta menyebutkan, bahwa timnya memiliki sesuatu yang harus dibuktikan saat melawan Liverpool.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Hadapi Liverpool, Arsenal Harus Tampil Luar Biasa Sepanjang Laga
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Liverpool di Premier League Jumat 9 Januari 2026. The Gunners difavoritkan, peluang The Reds sangat kecil
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Ragam
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Daftar 7 pemain yang pernah membela Arsenal dan Liverpool, kisah unik lintas rival Premier League, dari Jermaine Pennant hingga Raheem Sterling, lengkap dengan perjalanan karier mereka.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
7 fakta menarik duel Arsenal vs Liverpool di Premier League 2025/2026, statistik pertemuan, rekor kandang The Gunners, performa Bukayo Saka, dan dominasi The Reds.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Statistik serta prediksi pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Italia
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Juventus menanyakan soal peluang mereka untuk meminjam Federico Chiesa dengan opsi pembelian di akhir musim.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Inggris
Liverpool Kebobolan Gol Telat, Arne Slot: Bukan Hal yang Mengejutkan
Pelatih Liverpool Arne Slot sekali lagi harus melihat tim asuhannya kehilangan poin karena gol di pengujung laga.
Yusuf Abdillah - Senin, 05 Januari 2026
Liverpool Kebobolan Gol Telat, Arne Slot: Bukan Hal yang Mengejutkan
Hasil akhir
Hasil Premier League: Imbang 2-2 Lawan Fulham, Gol Telat Buyarkan Kemenangan di Depan Mata Liverpool
Liverpool meraih hasil imbang 2-2 pada pekan 20 Premier League kontra Fulham di Craven Cottage.
Arief Hadi - Senin, 05 Januari 2026
Hasil Premier League: Imbang 2-2 Lawan Fulham, Gol Telat Buyarkan Kemenangan di Depan Mata Liverpool
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fulham vs Liverpool, Live Sebentar Lagi
Link streaming Fulham vs Liverpool Minggu 4 Januari 2026. Laga panas Premier League di Craven Cottage, rekor gol tinggi, kondisi tim terbaru, dan jam tayang lengkap.
Johan Kristiandi - Minggu, 04 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fulham vs Liverpool, Live Sebentar Lagi
Bagikan