Trivia Sepak Bola

5 Pelatih yang Masuk Bursa Kandidat Pengganti Arne Slot di Liverpool

Posisi Arne Slot di Liverpool makin terancam setelah rangkaian hasil buruk. Lima nama pelatih top disebut masuk bursa pengganti, termasuk kandidat kejutan yang memancing reaksi fans. Siapa saja sosoknya?
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
5 Pelatih yang Masuk Bursa Kandidat Pengganti Arne Slot di Liverpool
Arne Slot (X/Liverpool)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Berikut adalah daftar lima pelatih yang dikabarkan sebagai kandidat pengganti Arne Slot di Liverpool. Siapa saja mereka?

Posisi Arne Slot sebagai manajer Liverpool mulai digoyang. Sembilan kekalahan dalam 12 pertandingan membuat Slot tersudut.

Menurut kabar yang beredar kemarin, manajemen Liverpool telah melakukan pertemuan dengan Slot.

Baca Juga:

Sepekan, Waktu Penghakiman Arne Slot di Liverpool

Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya

4 Alasan Keterpurukan Liverpool di Musim Kedua Arne Slot Melatih

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Pelatih asal Belanda itu mendapatkan ultimatum untuk meraih hasil maksimal pada dua laga berikutnya.

Jika gagal, Slot akan didepak dari jabatannya menukangi Virgil van Dijk dan kawan-kawan.

Tak pelak, sejumlah pelatih pun mulai dikaitkan dengan Liverpool. Berikut lima di antaranya.

Andoni Iraola

Andoni
Andoni Iraola (x/afcbournemouth)

Andoni Iraola menjadi nama pertama dalam daftar ini. Pelatih 43 tahun itu diyakini memiliki potensi besar sebagai juru taktik bintang lima.

Keyakinan itu datang dari apa yang dilakukan Iraola bersama Bournemouth.

Ia membawa The Cherries menjadi satu di antara kuda hitam di sepak bola Inggris.

Iraola mampu membuat Bournemouth bermain dengan disiplin, rapi, dan atraktif.

Sejauh ini, ia rata-rata meraih 1,44 poin pertandingan dari 100 laga yang sudah dilalui.

Pengalaman Iraola juga tidak perlu diragukan karena sebelumnya pernah berkarier di Spanyol.

Oliver Glasner

Arne Slot Liverpool Breaking News Trivia Sepak Bola Jurgen Klopp Ange Postecoglou Oliver glasner Andoni Iraola Roberto De Zerbi
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.270

Berita Terkait

Inggris
Liga Champions: Liverpool Hindari Play-off, Arne Slot Lega
Arne Slot, pelatih Liverpool, lega The Reds menghindari fase play-off Liga Champions usai menang telak 6-0 atas Qarabag.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Liverpool Hindari Play-off, Arne Slot Lega
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Delapan tim yang finis di delapan besar klasemen lolos langsung ke 16 Besar, sementara 16 lainnya di posisi 9 hingga 24 harus melewati babak play-off.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Ragam
5 Pemain dengan Jumlah Gol Terbanyak sebelum Genap Berusia 30 Tahun
Pemain-pemain yang menorehkan jumlah gol terbanyak sebelum genap berusia 30 tahun. Siapa saja?
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
5 Pemain dengan Jumlah Gol Terbanyak sebelum Genap Berusia 30 Tahun
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan peluang The Gunners melanjutkan tren kemenangan di League Phase.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Shayne Pattynama berpeluang debut untuk Persija saat pekan ke-19 Super League 2025/2026 melawan Persita Tangerang, Jumat (30/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Bagikan