Premier League
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
BolaSkor.com - Pelatih Liverpool yang sedang tertekan, Arne Slot, mengatakan pertemuannya dengan pemilik klub setelah kekalahan dari PSV Eindhoven adalah pembicaraan yang sama seperti saat tiba di Anfield.
Pelatih asal Belanda itu berada di bawah tekanan yang semakin besar setelah The Reds menderita kekalahan 1-4 dari PSV di Liga Champions.
Ini merupakan kekalahan kesembilan Liverpool dalam 12 pertandingan musim ini, rekor terburuk mereka dalam 71 tahun.
Baca Juga:
4 Alasan Keterpurukan Liverpool di Musim Kedua Arne Slot Melatih
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
View this post on Instagram
Ditanya apakah dia telah berbicara dengan direktur olahraga Richard Hughes atau manajemen klub setelah pertandingan, Slot berkata: "Kami telah melakukan pembicaraan yang sama seperti yang telah kami lakukan sejak saya tiba di sini."
"Kami terus berjuang. Kami berusaha untuk meningkatkan diri, tetapi pembicaraannya tetap sama seperti yang telah berlangsung selama satu setengah tahun terakhir," ujar Slot dikutip dari BBC Sport.
Arne Slot soal Masa Depannya
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar