3 Bintang Tottenham Hotspur yang Patut Diwaspadai Liverpool
BolaSkor.com - Tottenham Hotspur akan menghadapi Liverpool dalam pertandingan final Liga Champions 2018-2019, di Stadion Wanda Metropolitano, Sabtu (1/6) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB. Meski tidak diunggulkan menang, namun The Lilywhites tak pantas dipandang sebelah mata.
Tottenham Hotspur menjadi kuda hitam pada Liga Champions musim ini. Masuk dalam grup berat melawan Barcelona, Inter Milan dan PSV Eindhoven, skuat Mauricio Pochettino itu lolos dari lubang jarum.
Baca Juga:
Perjalanan Liverpool ke Final Liga Champions 2018-19: Menapaki Jejak 2004-2005
Christian Eriksen Janjikan Penampilan Habis-habisan Tottenham Kontra Liverpool
Kutukan Tottenham Hotspur Jelang Final Liga Champions 2018-2019
Berikutnya, mental Tottenham terlihat ketika berhasil menyisihkan Manchester City dan Ajax Amsterdam. Padahal, kedua klub tersebut lebih diunggulkan meraih kemenangan.
Catatan-catatan itu menjadi alarm bagi Liverpool. Apalagi, Tottenham punya barisan pemain yang bisa membuat The Reds kerepotan. Berikut ini adalah tiga pemain Tottenham yang patut diwaspadai Liverpool:
Johan Kristiandi
18.172
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia