Aksi Justin Hubner saat Timnas Indonesia mengalahkan Vietnam 1-0, di SUGBK, Jakarta, Kamis (21/3) malam WIB. (BolaSkor.com/Paulus Dwi)
Sementara itu, untuk Justin Hubner, Sumardji mengatakan PSSI belum bersurat ke Fortuna Sittard.
Secara usia, Justin Hubner yang lahir pada 14 September 2003 memenuhi syarat tampil di SEA Games 2025.
Pemain yang diizinkan tampil di SEA Games 2023 adalah yang lahir maksimal pada 1 Januari 2003.
"Kalau Justin belum kami kirim suratnya," ujar Sumardji.