Liverpool 1-4 PSV Eindhoven (UEFA)

Situasi berbeda terjadi kepada Liverpool, yang musim lalu ada di puncak klasemen Liga Champions dan juara Premier League.

Musim kedua Arne Slot menjadi nestapa dan kini Liverpool telah kebobolan 10 gol dari tiga laga terakhir di seluruh kompetisi.

Meski mendominasi permainan di Anfield dengan 58 persen penguasaan bola, melepaskan total 24 tendangan (delapan tepat sasaran), PSV bermain efisien.

Empat gol PSV dicetak oleh Ivan Perisic (6' penalti), Guus Til (56') dan dua gol Couhaib Driouech (73', 90+2'), yang dibalas gol Dominik Szoboszlai (16').

Alhasil, Liverpool kini berada di urutan 13 klasemen dengan sembilan poin dan PSV di peringkat 15 dengan delapan poin.

Berikut klasemen dan hasil lengkap pekan lima fase liga Liga Champions:

Berikut hasil lengkap laga Liga Champions pekan lima fase liga:

Klasemen Liga Champions saat ini (Google)