Jonathan David (Football-Italia)
Menariknya, menurut laporan Tuttosport, Jonathan David merupakan opsi kejutan bagi AC Milan.
Pelatih Milan, Massimiliano Allegri, sangat mengagumi bagaimana David bermain.
Bahkan, Allegri tidak keberatan jika kedatangan David akan mengorbankan Santiago Gimenez.
Baca Juga:
Luciano Spalletti Capai Perolehan 1.000 Poin di Serie A, Juventus Perlu Dievaluasi
CEO Juventus Bocorkan Rencana pada Jendela Transfer Januari 2026
Hasil Serie A: AC Milan Naik ke Puncak Klasemen, Juventus Imbang di Derby della Mole