XabiXabi Alonso (Standard Sports)

Madrid tidak butuh waktu lama untuk menemukan pengganti Alonso. Los Blancos menunjuk Alvaro Arbeloa untuk mengisi kursi pelatih yang kosong.

Sebelumnya, Alvaro Arbeloa juga sudah bekerja untuk Madrid. Ia merupakan pelatih tim akademi Madrid hingga akhirnya menembus tim Castilla.

Alvaro Arbeloa juga punya rekam jejak panjang sebagai pemain Madrid. Ia membela Los Blancos dari 2009 hingga 2016. Pada periode itu, Arbeloa tampil dalam 238 pertandingan.