4. Ini merupakan kemenangan kedua West Ham United dari 20 pertandingan terakhir melawan Man United di Premier League. Adapun 18 pertandingan lainnya berakhir dengan lima imbang dan 13 kalah.

5. Felipe Anderson adalah pemain Brasil kedua yang mencetak gol di Premier League untuk West Ham setelah Ilan Araujo.

6. The Red Devils pertama kalinya kebobolan di Stadion London pada ajang Premier League.