AdamAdam Wharton (The New York Times)

Gelandang berbakat Inggris berusia 21 tahun dan juga dipantau klub-klub besar.

Adam Wharton membela Crystal Palace sejak 2024 setelah sebelumnya memperkuat Blackburn Rovers, berkontribusi besar memberikan titel Piala FA dan Community Shield.

Potensi kepergian Wharton cukup besar terjadi mengingat saat ini kondisi internal Palace tak menentu: Marc Guehi pergi menyusul Eberechi Eze, Jean-Philippe Mateta mengajukan permintaan transfer, dan Oliver Glasner pergi di akhir musim.

Gaya Main Adam Wharton

Berkaki kidal, Wharton dapat mendikte permainan sebagai deep-lying playmaker (pengatur serangan dari lini tengah), juga dapat menjadi gelandang box to box.

Wharton juga dapat memainkan sentuhan bola satu-dua, mendribel bola progresif, dan penempatan posisi yang bagus dalam bertahan dan bermain ofensif.

2. Alex Scott

Lanjut Baca lagi