Zinedine Zidane Menolak Mundur dari Real Madrid

Entrenador Real Madrid, Zinedine Zidane menegaskan dirinya tidak akan mundur dari kursi pelatih.
Andityas PradiptaAndityas Pradipta - Minggu, 21 Januari 2018
Zinedine Zidane Menolak Mundur dari Real Madrid
Zinedine Zidane (zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Entrenador Real Madrid, Zinedine Zidane menegaskan dirinya tidak akan mundur dari kursi pelatih. Menurutnya,ia akan berjuang memperbaiki performa tim yang melorot di awal tahun ini.

Dalam sesi konfrensi pers jelang menghadapi Deportivo La Coruna, Minggu (21/1), Zinedine Zidane ogah menyerah menghadapi situasi sulit yang dihadapainya saat ini. Setelah meraih lima gelar tahun lalu, Real Madrid justru mengalami degradasi penampilan dalam beberapa laga terakhir mereka di awal tahun 2018.

"Saya tidak memikirkan hal-hal negatif seperti itu, saya memikirkan hal-hal positif. Bahkan jika Anda pikir tidak banyak hal positif, kita menemukan hal-hal positif. Saya tidak akan menyerah, semuanya bisa terjadi di sini tapi saya akan terus berjuang, seperti yang selalu saya lakukan." ujar Zidane dilansir Soccerway.

Kini Real Madrid yang berada di peringkat keempat terpaut jauh 19 poin dengan pemimpin Barcelona di klasemen La Liga. Kondisi ini memaksa sang pelatih mengubah target yang sebelumnya mengincar juara dengan mengalihkan fokus untuk finish ke zona Liga Champions musim depan.

"Kami harus terus melanjutkan apa yang kami tahu baik, dan kami juga harus memperbaiki area yang masih kurang baik. Itulah nilai-nilai klub ini dan orang-orang yang bekerja di klub ini," pukasnya.

Real Madrid
Posts

239

Berita Terkait

Ragam
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Bekerja selama tujuh bulan, Xabi Alonso dipecat Real Madrid dan posisinya digantikan Alvaro Arbeloa.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Spanyol
Faktor Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Tiga tahun melatih Bayer Leverkusen, karier Xabi Alonso hanya bertahan selama tujuh bulan di Real Madrid.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Faktor Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Spanyol
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Real Madrid memecat Xabi Alonso sebagai pelatih setelah kalah melawan Barcelona dalam final Piala Super Spanyol.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Spanyol
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
FC Barcelona mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 3-2 atas Real Madrid di King Abdullah Sports City.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
Spanyol
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Real Madrid kalah 2-3 kontra Barcelona di final Piala Super Spanyol dan Xabi Alonso mengaku perasaannya campur aduk melihat Los Blancos.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Spanyol
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
El Clasico di final Piala Super Spanyol berakhir 3-2 untuk kemenangan Barcelona atas Real Madrid. Berikut rating pemain kedua tim.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
Hasil akhir
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Real Madrid tidak mampu mengubah peruntungan. Seperti musim lalu, Barcelona menjadi juara Piala Super Spanyol. Kali ini Blaugrana menang 3-2.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Bagikan