Zidane Harapkan Hazard Siap Lawan Mantan

Gelandang Serang Real Madrid Eden Hazard diharapkan siap melawan mantan timnya Chelsea pada laga semifinal leg 1 Liga Champions di Estadio Alfredo Di Stefano
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 26 April 2021
Zidane Harapkan Hazard Siap Lawan Mantan
Eden Hazard (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang Serang Real Madrid Eden Hazard diharapkan siap melawan mantan timnya Chelsea pada laga semifinal leg 1 Liga Champions di Estadio Alfredo Di Stefano, Rabu (28/4) dini hari WIB.

Pemain asal Belgia tersebut sudah absen selama beberapa pekan karena bermasalah pada ototnya. Hazard merumput lagi saat Los Blancos bermain imbang tanpa gol melawan Real Betis di LaLiga akhir pekan kemarin.

Baca Juga:

Motivasi Thomas Tuchel untuk Skuad Muda Chelsea Jelang Lawan Madrid

Setelah Kontroversi Liga Super Eropa, Giliran Format Baru Liga Champions Dikecam

Masalah Madrid Masih Berlanjut, Valverde Absen Kontra Chelsea

Hazard memang sering masuk ruang perawatan karena berbagai masalah. Namun determinasi yang diberikannya kala melawan Betis patut untuk diperhitungkan arsitek Madrid Zinedine Zidane.

Melawan Betis, Hazard bermain selama 15 menit dan memberikan kesan bagus kepada Zidane. "Saya suka apa yang dilakukan Hazard," kata Zidane dikutip dari Marca.

"Dia bisa menjadi pemain yang sangat penting bagi kami. Dia bisa mendatangkan banyak peluang," kata dia lagi.

Namun Hazard dipastikan tidak akan bermain selama 90 menit melawan Chelsea karena kondisinya masih dalam perkembangan. Vinicius Jr yang berposisi sama di sayap kiri juga tengah dalam performa yang baik. (sav)

Liga Champions Real Madrid Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.941

Berita Terkait

Spanyol
Dari Awal, Xabi Alonso Tak Cocok Melatih Real Madrid
Mantan pemain timnas Spanyol, Gaizka Mendieta, menuturkan apabila Xabi Alonso sedari awal sudah tidak cocok melatih Real Madrid.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Dari Awal, Xabi Alonso Tak Cocok Melatih Real Madrid
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Spanyol
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Karier pelatih di Real Madrid tak selalu panjang. Dari Camacho hingga Benítez, kini Xabi Alonso masuk daftar pelatih dengan masa jabatan tersingkat di Los Blancos.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Pelatih asal Inggris itu mengaku sudah menjalin komunikasi secara virtual dengan beberapa pemain Timnas Indonesia selepas dirinya resmi menahkodai Skuad Garuda.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Ragam
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Bekerja selama tujuh bulan, Xabi Alonso dipecat Real Madrid dan posisinya digantikan Alvaro Arbeloa.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Timnas
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
John Herdman itu yakin Skuad Garuda punya potensi besar lolos ke Piala Dunia.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
Bagikan