Yustinus Pae, Antar Dewa United FC Promosi dan Gagal Loloskan Persipura dari Degradasi
BolaSkor.com - Bek kanan Dewa United FC, Yustinus Pae, menorehkan catatan kurang sempurna selama kompetisi musim ini. Bek kanan tersebut membawa Dewa United FC promosi ke Liga 1, namun gagal menyelamatkan Persipura Jayapura dari zona degradasi.
Yustinus Pae direkrut Dewa United FC dari Persipura pada awal Liga 2 2021. Pemain berumur 38 tahun itu menjadi pilar utama Tangsel Warriors. Bahkan, ia menjadi kapten Dewa United FC bersama Rangga Muslim.
Baca Juga:
Rans Cilegon FC Bidik Rahmad Darmawan Isi Kursi Pelatih di Liga 1
Perpanjang Kontrak Eduardo Almeida, Arema FC Punya Alasan Kuat
Ia membawa Dewa United FC setelah berhasil menyabet peringkat ketiga terbaik Liga 2 2021. Setelah itu, pemain yang akrab disapa Tipa tersebut dipinjam Persipura untuk Liga 1 2021/2022.
Sayang, Yustinus Pae gagal membawa klub kesayangannya lolos dari degradasi. Persipura kalah head to head dari Barito Putera dengan poin sama 36.
Persipura pun harus terdegradasi ke Liga 2 musim depan. Tim Mutiara Hitam terdegradasi bersama Persela Lamongan dan Persiraja Banda Aceh.
Tengku Sufiyanto
17.702
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Everton, Live Sebentar Lagi
Daftar Wakil Indonesia di BWF World Tour Finals 2025: Hanya Ganda Putri yang Absen
Sembuh DBD, Federico Barba Sudah Latihan bersama Persib
Yann Sommer Mulai Menurun, Inter Milan Bidik Kiper Timnas Argentina
Bernardo Tavares Jadi Pelatih Baru Persebaya?
Persib vs Lion City, Bobotoh Harus Baca Peraturan Ini jika Ingin Away Day
Arne Slot di Ujung Tanduk, Isu Jurgen Klopp Kembali ke Liverpool Terus Berembus
Tidak Ada Nama Shin Tae-yong di Daftar 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia
Ruben Amorim Berikan Kabar Buruk untuk Kobbie Mainoo dan Joshua Zirkzee
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester United vs Everton