Xavi Hernandez: Orang Buta Juga Bisa Melihat Real Madrid Dibantu Wasit

Xavi Hernandez tak menahan ucapannya soal Real Madrid.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 03 Februari 2024
Xavi Hernandez: Orang Buta Juga Bisa Melihat Real Madrid Dibantu Wasit
Xavi Hernandez (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid dan Barcelona akan terus menjadi musuh bebuyutan di Spanyol, begitu juga dalam konteks pertemuan di turnamen antarklub Eropa. Dengan atau tanpa Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi, El Clasico tidak berubah.

Persaingan mereka tak pernah berakhir, baik itu dalam lapangan atau di luar lapangan pertandingan. Seperti yang dituturkan oleh pelatih Barcelona yang juga legenda klub, Xavi Hernandez.

Konsisten dengan ucapannya, Xavi menilai wasit banyak memberikan bantuan kepada Madrid hingga sulit bagi timnya merebutkan titel LaLiga musim ini.

Xavi bahkan menganalogikan apabila orang buta juga dapat melihat Madrid banyak dibantu wasit. Selain itu, Barcelona juga masih dalam sorotan mengingat skandal suap wasit di masa lalu dengan Caso Negreira.

Baca Juga:

5 Alasan Barcelona Pantang Memecat Xavi

Presiden Barcelona Berbohong

Gelar Liga Champions Tidak Akan Membuat Xavi Bertahan

"Saya sudah mengatakan bahwa saya tidak suka mereka (Madrid) mengkondisikan wasit, tapi mereka terus melakukannya setiap pekan," cetus Xavi dikutip dari Goal.

"Wasit akan meniup peluit dengan syarat. 'Kasus Negreira' juga tidak membantu kami, tapi itu apa yang harus kami hadapi. Saya setuju seratus persen dengan kata-kata presiden. Itu adalah kenyataan dan kami tidak bisa menipu fans Barcelona."

"Bahkan orang buta pun bisa melihat apa yang terjadi. (pelatih Atletico Madrid, Diego) Simeone mengatakannya beberapa hari yang lalu, bahwa kami tidak bodoh. Semua orang melihatnya, tapi medialah yang harus mengatakannya."

Barcelona, yang notabene juara bertahan LaLiga, saat ini tertahan di urutan empat klasemen dengan 47 poin dari 22 laga, terpaut 10 poin dengan Madrid di urutan satu. Xavi juga telah menegaskan akan pergi dari perannya sebagai pelatih di akhir musim ini.

LaLiga Xavi Hernandez Barcelona FC Barcelona Real Madrid
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Hansi Flick, pelatih Barcelona, memamerkan rekor bagus klub atas Real Madrid jelang final Piala Super Spanyol bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Spanyol
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Final Piala Super Spanyol akan digelar 12 Januari. Kylian Mbappe berpeluang memperkuat Real Madrid saat menghadapi Barcelona dalam duel panas El Clasico di laga puncak. Simak jadwal dan kabar terbarunya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Spanyol
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Ditegaskan oleh kiper Real Madrid, Thibaut Courtouis, timnya lapar untuk melakukan balas dendam kepada Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Real Madrid mengalahkan rival sekota, Atletico Madrid, dengan skor 2-1 di semifinal Piala Super Spanyol dan akan melawan Barcelona di final.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026 dini hari WIB. El Real tanpa Mbappe, Los Rojiblancos siap bikin kejutan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Spanyol
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone menyadari potensi bahaya yang bisa dihadirkan Vinicius.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Spanyol
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Barcelona memastikan tiket final Piala Super Spanyol setelah menghancurkan Athletic Bilbao 5-0 pada laga semifinal
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Spanyol
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
FC Barcelona selangkah lagi untuk mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 5-0 atas Athletic Club di semifinal.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Bagikan