World Tour Finals 2018: Kevin/Marcus di Ujung Tanduk

Kevin/Marcus harus mengalahkan Han Chengkai/Zhou Haodong pada pertandingan terakhir, Jumat (14/12/2018).
Hendry WibowoHendry Wibowo - Jumat, 14 Desember 2018
World Tour Finals 2018: Kevin/Marcus di Ujung Tanduk
Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon (PBSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Langkah ganda putra andalan Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon tidak mulus di World Tour Finals 2018.

Setelah meraih kemenangan atas pasangan Denmark: Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen di partai pertama, pada pertandingan kedua, Kevin/Marcus dikalahkan pasangan tuan rumah, Li Junhui/Liu Yuchen dengan skor 18-21, 22-24, Kamis (13/12/2018).

Baca Juga:

Takluk di Pertandingan Kedua, Nasib Anthony di Ujung Tanduk

Kalah di Pertandingan Kedua, Tommy Sugiarto Keluhkan Jadwal

Kekalahan ini membuat posisi Kevin/Marcus di Grup sedang diu ujung tanduk. Keduanya wajib menang pada pertandingan terakhir melawan Han Chengkai/Zhou Haodong, Jumat (14/12/2018).

Akan tetapi kelolosan Kevin/Marcus ke semifinal masih akan ditentukan hasil pertemuan Kim Astrup/Anders Rasmussen melawan Li/Liu.

Usai pertandingan, Marcus mengungkapkan kondisi fisiknya tidak 100 persen fit saat bertemu Li/Liu. "Saya merasa kurang enak mainnya hari ini," Marcus menuturkan.

"Leher belakang ketarik. Jadi kalau smash terasa getar-getar. Mulai sakit saat kemarin melawan pasangan Denmark," lanjutnya.

Marcus memang terlihat beberapa kali mengompres lehernya dengan ice bag saat rehat di interval game. Hal yang sama terjadi saat ia mengikuti turnamen BWF World Super Series Finals 2017 lalu di Dubai. Kala itu otot leher Marcus juga tertarik saat menjalani latihan hari pertama.

Dituturkan sang pelatih, Aryono Miranat, peluang Kevin/Marcus memang agak berat ke semifinal. Akan tetapi, Kevin/Marcus akan tetap mencoba yang terbaik di pertandingan penyisihan ketiga atau terakhir.*

Breaking News BWF World Tour Final 2018 Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon Li Junhui/Liu Yuchen
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Timnas
Patrick Kluivert Tidak Garansi Ole Romeny Menjadi Starter saat Timnas Indonesia Hadapi Arab Saudi
Ole Romeny telah mengikuti latihan perdana bersama Timnas Indonesia di Arab Saudi. Namun, kondisi pemain Oxford United itu masih terus dipantau agar cederanya tidak kambuh.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Patrick Kluivert Tidak Garansi Ole Romeny Menjadi Starter saat Timnas Indonesia Hadapi Arab Saudi
Italia
Ketagihan Reuni dengan Mantan, Allegri Kembali Perintahkan Milan Rekrut Eks Juventus
Massimiliano Allegri kembali mengincar mantan anak asuhnya di Juventus. Kali ini, pelatih AC Milan berharap Rossoneri bisa mendatangkan Rodrigo Bentancur dari Tottenham Hotspur.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Ketagihan Reuni dengan Mantan, Allegri Kembali Perintahkan Milan Rekrut Eks Juventus
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Villarreal: Kembali ke Singgasana
Prediksi Real Madrid vs Villarreal di LaLiga 2025/2026, Minggu 5 Oktober dini hari WIB. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor Real Madrid vs Villarreal di Santiago Bernabeu.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Villarreal: Kembali ke Singgasana
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Cremonese: Nerazzurri 33 Tahun Tanpa Kalah
Prediksi Inter Milan vs Cremonese di Serie A 2025/2026, Sabtu 4 Oktober. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor Inter vs Cremonese di Giuseppe Meazza.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Cremonese: Nerazzurri 33 Tahun Tanpa Kalah
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Liverpool: The Reds Tersudut
Prediksi Chelsea vs Liverpool di Premier League 2025/2026, Sabtu 4 Oktober pukul 23.30 WIB. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Liverpool: The Reds Tersudut
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Sunderland: Ruben Amorim di Ujung Tanduk
Prediksi Manchester United vs Sunderland di Premier League 2025/2026, Sabtu 4 Oktober. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor MU vs Sunderland di Old Trafford.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Sunderland: Ruben Amorim di Ujung Tanduk
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs West Ham United: Saatnya The Gunners Balas Dendam
Prediksi Arsenal vs West Ham United di Premier League 2025/2026, Sabtu 4 Oktober. Statistik, head to head, kondisi tim, hingga prediksi skor Arsenal vs West Ham di Emirates Stadium.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs West Ham United: Saatnya The Gunners Balas Dendam
Internasional
Clash of The Legend Real Madrid vs Barcelona di SUGBK, DRX Token Bisa Ditukar Tiket hingga Merchandise
DRX Token menghadirkan terobosan baru untuk pencinta El Clasico di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Clash of The Legend Real Madrid vs Barcelona di SUGBK, DRX Token Bisa Ditukar Tiket hingga Merchandise
Lainnya
Kudus Jadi Panggung Perdana PON Beladiri 2025, 2.656 Atlet Siap Berlaga
PON Bela Diri 2025 dipusatkan di Djarum Arena 2 dan 3.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Kudus Jadi Panggung Perdana PON Beladiri 2025, 2.656 Atlet Siap Berlaga
Timnas
Absen di TC Tahap Pertama, Marselino Ferdinan Tetap Didaftarkan ke SEA Games 2025
TC tahap pertama Timnas Indonesia U-23 berlangsung di Jakarta pada 2-14 Oktober 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Absen di TC Tahap Pertama, Marselino Ferdinan Tetap Didaftarkan ke SEA Games 2025
Bagikan