Wiranto Tertusuk, PBSI: Semoga Lekas Sembuh

PBSI berharap Wiranto bisa segera pulih.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 10 Oktober 2019
Wiranto Tertusuk, PBSI: Semoga Lekas Sembuh
Wiranto (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua umum PBSI, Wiranto, mengalami kejadian kurang menyenangkan saat berkunjung ke Pandeglang, Banten, Kamis (10/10). Pria yang juga menjabat Menkopolhukam itu diserang hingga mengalami luka tusuk.

Sekretaris Jendral PBSI, Achmad Budiharto, belum mengetahui bagaimana kondisi Wiranto. Namun, Budiharto berharap Wiranto segera pulih.

Baca Juga:

Kualifikasi MotoGP Thailand: Marquez dan Rossi Kecelakaan, Quartararo Pole Position Meski Terjatuh

FP1 Moto2 Thailand: Dimas Ekky Kembali, Rekan Setimnya Posisi Lima

“Kami sangat menyayangkan dan menyesalkan, kok beliau sampai dilukai seperti itu,” ujar Budiharto.

“Namun, ini sudah terjadi, kami berharap dan berdoa kondisi bapak Wiranto bisa baik-baik saja dan lekas pulih kembali,” sambungnya.

Insiden yang menimpa Wiranto terjadi saat mantan panglima TNI itu bersalaman dengan ulama dan masyarakat setempat. Serangan kepada Wiranto datang dari belakang, pelaku penyerangan saat ini sudah diamankan pihak berwenang.

Kondisi Wiranto saat ini juga dikabarkan stabil. Setelah mendapat perawatan di RSUD Pandeglang, Wiranto kini sudah diterbangkanke RSPAD Gatot Subroto.

Breaking News Indonesia Bulu Tangkis Wiranto
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Piala Dunia
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Hasil akhir
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Laga kedua Timnas Indonesia U-22 vs India U-23, Senin (13/10), berakhir imbang 1-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Lainnya
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Ajang bergengsi 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025 digelar di Indonesia Arena, Jakarta, 19-25 Oktober mendatang.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Timnas
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Staf kepelatihan Timnas Indonesia asal Belanda yang dipimpin Patrick Kluivert tidak menghampiri suporter usai laga melawan Irak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Timnas
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Nasib Patrick Kluivert Diputuskan di Rapat Exco.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Timnas
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Curacao kini memimpin klasemen Grup B Babak Ketiga Kualifikasi PIala Dunia 2026 Zona Concacaf.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Timnas
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Isu memanasnya ruang ganti Timnas Indonesia dibantah oleh manajer tim, Sumardji.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Liga Indonesia
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Rahmad Darmawan ditemani Regi Aditya.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Timnas
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Patrick Kluivert gagal membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Timnas
Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026, Patrick Kluivert dkk Pulang Langsung ke Belanda
Patrick Kluivert tidak terlihat dalam rombongan tim dan pemain yang tiba di Jakarta pada Senin (13/10).
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026, Patrick Kluivert dkk Pulang Langsung ke Belanda
Bagikan