Premier League

West Ham United vs Chelsea: Enzo Maresca Buka Peluang Estevao Jadi Starter

Pelatih Chelsea Enzo Maresca telah mengonfirmasi bahwa Estevao Willian berpeluang untuk tampil untuk pertama kalinya sebagai starter dalam laga melawan West Ham United.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Jumat, 22 Agustus 2025
West Ham United vs Chelsea: Enzo Maresca Buka Peluang Estevao Jadi Starter
Estevao (laman resmi Chelsea)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Chelsea Enzo Maresca telah mengonfirmasi bahwa Estevao Willian berpeluang untuk tampil untuk pertama kalinya sebagai starter dalam laga melawan West Ham United, Sabtu (23/8) dini hari WIB.

Chelsea akan melakukan perjalanan singkat melintasi London untuk menantang West Ham di Stadion London.

The Blues akan berusaha meraih kemenangan pertama di musim 2025-2026 setelah bermain imbang 0-0 dengan Crystal Palace di laga pembuka.

Baca Juga:

Dianggap sebagai Pemain Masa Depan Chelsea, Julio Enciso Direkrut dari Brighton dan Dipinjamkan ke Strasbourg

Aston Villa Tertarik Rekrut Nicolas Jackson dari Chelsea

Lepas Renato Veiga ke Villarreal, Penjualan Pemain Chelsea Tembus Rp5,5 Triliun

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Pada pertandingan pertama, salah satu momen yang menonjol adalah debut pemain muda Estevao Willian, yang tampil mengesankan dari bangku cadangan.

Menjelang pertemuan melawan West Ham, Maresca mengungkapkan potensi penyerang Brasil berusia 18 tahun itu tampil sejak menit pertama.

"Dia bermain dengan baik sejak bergabung bersama kami, bahkan di sesi latihan," ujar Maresca di laman resmi Chelsea.

"Tapi bagi saya, dia butuh jalan. Dia masih sangat muda, jadi kami harus berhati-hati."

"Dia bisa menjadi pilihan sebagai starter untuk laga nanti, terlebih setelah penampilannya melawan Palace," lanjut Maresca.

Sang pelatih menjelaskan, lapangan yang luas di London Stadium berpotensi cocok untuk pemain sayap yang lihai seperti Estevao.

Waspadai West Ham

Breaking News Chelsea Estevao Willian Enzo Maresca West ham united Premier League
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.909

Berita Terkait

Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Jadwal
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming AC Milan vs Genoa pada lanjutan Serie A Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran langsung, jam kick-off WIB, stadion San Siro, dan misi Rossoneri mengejar Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Prediksi AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026, statistik pertandingan, kondisi tim, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor, Milan tidak boleh terpeleset demi menekan Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Inggris
Hobi Baru Manchester United: Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
Manchester United kembali gagal meraih kemenangan dan harus puas imbang 2-2 melawan Burnley di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hobi Baru Manchester United: Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Statistik serta prediksi pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Inggris
Bermain dengan 10 Pemain, Chelsea Kalah di Derby London
Chelsea bermain dengan 10 pemain di Derby London melawan Fulham pada pekan 21 Premier League dan kalah 1-2.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Bermain dengan 10 Pemain, Chelsea Kalah di Derby London
Hasil akhir
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Pekan 21 Premier League dimainkan Kamis (08/01) dini hari WIB dengan dua hasil imbang dari dua tim Manchester, serta kekalahan Chelsea.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Jadwal
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel krusial perebutan tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming Parma vs Inter Milan Kamis (8/1) dini hari WIB. Inter Milan menghadapi laga krusial demi menjaga puncak klasemen Serie A 2025/2026. Cek jadwal, jam tayang, dan link nonton resminya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan