Wenger: Tetap Tampil Konsisten, Arsenal Pasti Juara

BolaSkorBolaSkor - Sabtu, 18 Januari 2014
Wenger: Tetap Tampil Konsisten, Arsenal Pasti Juara
Wenger: Tetap Tampil Konsisten, Arsenal Pasti Juara
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Posisi Arsenal di puncak klasemen masih tak tergoyahkan usai mengandaskan perlawanan Fulham dalam lanjutan Liga Inggris. Terus menuai hasil positif, manajer Arsene Wenger mengirim sinyal sebagai kandidat terkuat meraih gelar kepada Manchester City. Arsenal sanggup bungkam Fulham dengan skor 2-0 pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Emirates, Sabtu (18/1) malam WIB. Dua gol kemenangan ditorehkan oleh Santi Cazorla menit 57 dan 62. Hasil ini juga membuat catatan clean sheet Tim Gudang peluru bertambah, yakni delapan pertandingan beruntun tidak kebobolan. "Kami mungkin tak cukup cepat di babak pertama. Di babak kedua tempo kami lebih baik dan membuat sejumlah peluang. Keseluruhan, ini sebuah performa yang stabil disamping kurangnya kecepatan di interval pertama," kata Wenger seperti dilansir BBC. "Para pemain sadar harus meningkatkan permainan. Itu hanya soal waktu dan Santi Cazorla menorehkan dua gol spesial. Dia seperti tim - bagus di paruh pertama dan sangat baik di babak kedua." Lanjutnya. Berkat kemenangan ini, Tim Meriam London masih nyaman sebagai pimpinan klasemen dengan torehan 51, hasil dari 16 menang, tiga imbang dan tiga kalah - hanya selisih satu angka dari rival terberat Manchester City yang menempati peringkat dua. "Ada tekanan tapi ini hal yang positif. Penting untuk tetap fokus pada cara yang ingin dimainkan dan kesolidan tim kami adalah pengecualian dan itu akan membantu kami meraih angka," imbuh pelatih berkebangsaan Perancis itu. "Manchester City adalah tim yang bagus juga sehingga membuat persaingan lebih menarik. Ada lima atau enam tim yang akan bertarung untuk kejuaraan. Dari kami, hanya perlu konsisten." Demikian Wenger.
Aston villa Santi Cazorla Arsenal Arsenal 2-0 Aston Villa Arsene Wenger
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Ragam
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Arsenal akan menghadapi Sunderland di Stadium of Light pada laga pekan ke-11 Premier League, Minggu (9/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Inggris
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Mantan kapten Arsenal, Granit Xhaka, akan berjumpa dengan mantan klubnya sebagai pemain Sunderland dan ia punya cerita menarik soal Mikel Arteta.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Inggris
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Arsenal mengukir catatan spektakuler dengan selalu menang dalam 10 laga beruntun di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Inggris
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Pandit sepak bola sekaligus eks pelatih Arsenal, Arsene Wenger, memiliki teori menarik mengenai Florian Wirtz di Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Klasemen
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Klasemen Liga Champions 2025/2026 matchday 4: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan masih sempurna. Liverpool dan Real Madrid bersaing ketat di papan atas.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Inggris
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Manchester United disebut siap melepas Jadon Sancho tanpa biaya transfer! Keputusan mengejutkan ini bikin fans terbelalak. Simak detail alasannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Inggris
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Arsenal menjaga momentum dengan kemenangan 3-0 atas Slavia Praha di Liga Champions dan mengukir rekor baru.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Bagikan