Welbeck Bahagia Ukir Gol Perdana di Arsenal

BolaSkorBolaSkor - Sabtu, 20 September 2014
Welbeck Bahagia Ukir Gol Perdana di Arsenal
Welbeck Bahagia Ukir Gol Perdana di Arsenal
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Birmingham - Danny Welbeck tengah berbahagia setelah berhasil mencetak gol perdana bagi Arsenal. Bahkan, golnya tersebut turut membawa The Gunners menang 3-0 atas Aston Villa.

Melakoni matchday kelima Premier League yang berlangsung di Villa Park, Sabtu (20/9) malam WIB, Arsenal mendapatkan perlawanan sengit dari The Villa. Di menit-menit awal, tim tamu memiliki beberapa peluang untuk mencetak gol. Tapi, usaha Villa masih belum membuahkan hasil.

Terus mendapatkan tekanan, skuat Meriam London mampu membuat kejutan dengan mencetak gol lebih dulu. Sepakan mendatar Mesut Oezil di menit ke-32 melesat mulus masuk ke dalam gawang Villa yang dikawal Brad Guzan.

Gol Oezil kian mendongkrak kepercayaan diri pasukan Arsene Wenger tersebut. Arsenal berhasil menutup paruh pertama dengan keunggulan 3-0 setelah Welbeck mampu mencetak gol di menit ke-34 dan Aly Cissokho melakukan gol bunuh diri di menit ke-36.

Di paruh kedua, Arsenal tetap menguasai jalannya pertandingan. Tapi, sampai peluit panjang berbunyi tanda laga usai kemenangan 3-0 The Gunners atas Aston Villa tetap bertahan.

"Saya sangat senang akhirnya bisa mencetak gol pertama. Ini adalah performa tim yang bagus. Kami tahu laga ini akan sulit. Mereka memiliki peluang tapi ketika kami mencetak gol pertama, kami mengendalikan pertandingan," kata Welbeck seperti dilansir BBC.

"Saya belum banyak berlatih seperti yang saya inginkan, namun saya mulai menjadi pemain yang jauh lebih baik," tukasnya.

Berkat tambahan tiga angka ini, posisi skuat Meriam London terdongkrak naik ke urutan empat klasemen sementara Premier League dengan nilai sembilan hasil dari lima pertandingan. Sedangkan Aston Villa turun ke posisi tiga dengan mendulang 10 poin.

Danny Welbeck Arsenal
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Portsmouth vs Arsenal di Piala FA. Duel seru di Fratton Park siap digelar malam ini. Jangan sampai ketinggalan laga The Gunners!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Arsenal akan melakoni laga tandang melawan Portsmouth pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 di Fratton Park.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Arsenal gagal menaklukkan Liverpool dan hanya bermain imbang di Emirates. Hasil ini membuat jarak di puncak klasemen Premier League 2025/2026 kini melebar jadi enam poin. Cek klasemen lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Inggris
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Mikel Arteta mengapresiasi perjuangan Arsenal saat imbang 0-0 lawan Liverpool di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Inggris
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Arsenal imbang 0-0 melawan Arsenal di pekan 21 Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Inggris
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Pertandingan pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool berakhir imbang tanpa gol. Kejadian Gabriel Martinelli dengan Conor Bradley juga menjadi sorotan.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Hasil pertandingan liga-liga Eropa yang berlangsung Jumat (09/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Bagikan