Virus Corona di Italia, Lyon Berharap Laga Melawan Juventus Dilangsungkan Tanpa Penonton

Olympique Lyonnais berharap laga melawan Juventus di Turin pada laga Liga Champions tetap berlangsung, tidak ditunda.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 05 Maret 2020
Virus Corona di Italia, Lyon Berharap Laga Melawan Juventus Dilangsungkan Tanpa Penonton
Lyon berharap laga melawan Juventus tidak ditunda (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Bolaskor.com - Olympique Lyon akan memainkan laga tandang melawan Juventus dalam lanjutan leg dua babak 16 besar Liga Champions 2019-20 pada 18 Maret mendatang. Namun dikarenakan virus Corona yang sedang mengancam Italia, pihak Lyon mengajukan laga tersebut dilakukan secara tertutup tanpa penonton.

Pihak Lyon mengajukan hal tersebut untuk keselamatan timnya. Permintaan tim Les Gones itu hanya permintaan sepihak dan belum dikonfirmasi oleh pihak UEFA maupun Juventus.

Sebagai bentuk tanggung jawab seandainya permintaan Lyon disetujui, pihaknya siap mengembalikan uang tiket yang telah dibeli pendukung tim asuhan Rudi Garcia.

Baca Juga:

Juventus Temukan Cara Datangkan Mauro Icardi Tanpa Restu Inter Milan

Menilik Peluang Cinta Lama Cristiano Ronaldo kepada Real Madrid Bersemi Kembali

Ketika Siraman Semangat Cristiano Ronaldo Tidak Berarti

Juventus kalah di leg satu melawan Lyon

“Untuk saat ini, informasi ini belum dikonfirmasi kepada kami, baik oleh UEFA maupun oleh Juventus."

"Untuk pendukung Lyon yang telah membeli tiket mereka untuk pertandingan ini, kami akan mengembalikan uangnya segera setelah kami tahu persis di mana dan dalam kondisi apa pertandingan akan dimainkan," demikian pernyataan di laman resmi Lyon.

Kekhawatiran Lyon terkait keselamatan pemainnya mungkin dikarenakan adanya pemain dan manajer U-23 Juventus yang telah terjangkit virus Corona.

Tim Pianese (U-23 Juventus) dikabarkan telah melakukan karatina untuk seluruh anggota timnya serta menghentikan segala kegiatan latihan.

Langkah tersebut dilakukan guna menghentikan penyebaran virus Corona di timnya. Proses karantina yang mengharuskan seluruh anggota tim untuk tidak keluar dari tempat tinggalnya berlangsung sampai 8 Maret 2020.

Penulis: Deva Asmara Kusuma

Breaking News Liga Champions Juventus Lyon Olympique Lyon
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.716

Berita Terkait

Inggris
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Kemenangan 3-1 Manchester City atas Bournemouth pada pekan ke-10 Premier League menjadi momen bersejarah bagi Phil Foden.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Inggris
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Musim ini sejarah akan terjadi di Premier League karena tidak akan banyak laga yang digelar saat Boxing Day, 26 Desember.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Timnas
Persiapan Matang, Timnas Indonesia U-17 Siap Hadapi Piala Dunia U-17 2025
Para pemain muda kebanggaan Tanah Air itu akan bersaing di ajang yang dilangsungkan di Doha, Qatar, 3-27 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Persiapan Matang, Timnas Indonesia U-17 Siap Hadapi Piala Dunia U-17 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Persebaya Surabaya berhasil mengalahkan Persis Solo dengan skor 2-1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (2/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Hasil akhir
Hasil Serie A: Mike Maignan Gagalkan Penalti Paulo Dybala, AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
AC Milan memetik kemenangan tipis 1-0 atas AS Roma di Stadion San Siro pada pekan kesepuluh Serie A, Senin (3/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Hasil Serie A: Mike Maignan Gagalkan Penalti Paulo Dybala, AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
Inggris
Klasemen Premier League 2025-2026: Manchester City Tempel Arsenal
Manchester City naik ke posisi kedua klasemen sementara Premier League 2025-2026 setelah menaklukkan Bournemouth 3-1 pada pekan ke-10.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Klasemen Premier League 2025-2026: Manchester City Tempel Arsenal
Hasil akhir
Hasil LaLiga: Lamine Yamal dan Marcus Rashford Sumbang Gol, Barcelona Bekuk Elche 3-1
Barcelona meraih kemenangan 3-1 atas Elche dalam laga pekan ke-11 LaLiga 2025-2026
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Hasil LaLiga: Lamine Yamal dan Marcus Rashford Sumbang Gol, Barcelona Bekuk Elche 3-1
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Live Sebentar Lagi
AC Milan siap bentrok dengan AS Roma di San Siro, Senin (3/11/2025) pukul 02.45 WIB. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming resmi laga penuh gengsi ini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Manchester City akan menjamu Bournemouth di Etihad, Minggu (2/11/2025) pukul 23.30 WIB. Cek jadwal siaran langsung dan link streaming resmi Premier League malam ini — Haaland siap balas kekalahan!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Persib Bandung meraih kemenangan 1-0 atas Bali United.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Bagikan