Vinicius Junior Meminta Maaf kepada Semua Pihak, kecuali Xabi Alonso
BolaSkor.com - Penyerang Real Madrid Vinicius Junior akhirnya berbicara untuk meredam kontroversi seusai laga El Clasico melawan Barcelona akhir pekan kemarin.
Vinicius mendapatkan kecaman hebat setelah terlihat menunjukkan ketidakpuasan saat ditarik keluar oleh pelatih Xabi Alonso.
Melalui media sosialnya, pemain asal Brasil tersebut secara terbuka menyampaikan permintaan maafnya.
Baca Juga:
Real Madrid 2-1 Barcelona: Lebih dari Sekedar Kemenangan untuk Los Blancos
Mati Kutu Hadapi Pemain Real Madrid, Lamine Yamal Juga Terintimidasi Atmosfer di Santiago Bernabeu
View this post on Instagram
Vinicius mengungkapkan penyesalannya atas reaksi emosional yang terjadi di tengah pertandingan.
Pemain berusia 25 tahun itu memastikan bahwa dia telah meminta maaf secara pribadi kepada rekan-rekan setim dan pihak klub.
Tidak Sebut Xabi Alonso
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara