VInales Janji Bantu Espargaro Jadi Juara Dunia

Setelah menunggu lama, Aprilia akhirnya mampu memaksimalkan kemampuan Aleix Espargaro dan Maverick Vinales. Kedua pembalap itu dapat menunjukkan performa yang konsisten.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 14 Agustus 2022
VInales Janji Bantu Espargaro Jadi Juara Dunia
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Saat ini Aprilia menjadi ancaman terbesar bagi Yamaha. Dengan hanya selisih 22 poin antara Fabio Quartararo dan Aleix Espargaro, Aprilia berpeluang besar merebut gelar juara musim 2023.

Setelah menunggu lama, Aprilia akhirnya mampu memaksimalkan kemampuan Aleix Espargaro dan Maverick Vinales. Kedua pembalap itu dapat menunjukkan performa yang konsisten.

Namun dalam perhitungan poin di klasemen sementara, Vinales masih tertinggal jauh. Meskipun mampu meraih hasil positif, Vinales belum bisa mengikuti jejak Espargaro. Tercatat saat ini pembalap berjuluk Top Gun tersebut menempati posisi kesembilan. Sementara Espargaro berada di posisi kedua.

Sadar akan hal ini, Vinales berencana memanfaatkan kemampuannya untuk membantu Espargaro merebut gelar juara dunia. Mantan pembalap Yamaha ini akan berusaha keras menghalangi langkah Quartararo mendulang banyak poin.

“Saya ingin Aprilia meraih gelar juara dunia. Sangat sulit bagi saya untuk menang karena saya berada jauh dibelakang dan tidak banyak balapan tersisa untuk mengurangi selisih poin. Jika saya bisa, saya akan menolong Espargaro dan Aprilia,” tutur Top Gun, dikutip dari tuttomotoriweb.it.

“Ini akan menjadi cara baik untuk menunjukkan apresiasi saya dengan memberikan semangat dan kepercayaan yang saya dapatkan di waktu yang sulit. Sekarang saya memiliki ide jelas mengenai apa yang saya inginkan dan yang tidak akan saya lakukan,” sambungnya.

Strategi ini tentu menjadi cara terbaik bagi Aprilia untuk memberikan serangan kepada Quartararo. Vinales akan menjadi senjata ampuh untuk membatasi ruang gerak El Diablo. Di saat bersamaan, Espargaro dapat leluasa membawa pulang banyak poin.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp Motogp 2022 Maverick Vinales
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Bagikan