Vinales Dedikasikan Kemenangan untuk Istri dan Calon Buah Hati

Maverick Vinales sempat tercecer ke peringkat enam sebelum merebut podium tertinggi.
Andhika PutraAndhika Putra - Senin, 29 Maret 2021
Vinales Dedikasikan Kemenangan untuk Istri dan Calon Buah Hati
Maverick Vinales (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, merebut kemenangan pada balapan perdana MotoGP 2021 di Sirkuit Losail, Qatar, Senin (29/3) dini hari WIB. Podium tertinggi itu dipersembahkan Vinales untuk istri dan calon buah hatinya.

“Secara keseluruhan, ini akhir pekan yang bagus. Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua orang yang telah mendukung saya, terutama keluarga," ujar Vinales setelah balapan.

"Kemenangan ini untuk istri saya. Ya, saya baru saja menikah dan istri saya sedang hamil. Terima kasih untuk semua yang bisa saya rasakan sampai saat ini,” imbuhnya.

Baca Juga:

MotoGP Qatar: Balapan Pembuka 2021 Jadi Milik Maverick Vinales

MotoGP Qatar: Rossi Bisa Finis 5 Besar Sudah Bagus

Vinales menang dengan secara meyakinkan pada MotoGP Qatar 2021. Rider berjuluk Top Gun itu memimpin dengan jarak 1,092 detik atas Johann Zarco yang ada di posisi kedua.

Perjuangan Vinales menjadi yang terdepan juga tidak mudah. Memulai balapan dari posisi ketiga, rider asal Spanyol itu sempat melorot ke urutan enam.

Namun, perlahan Vinales mulai menemukan ritme dan menyalip para rivalnya. Di awal balapan, ada beberapa kendala yang dirasakan Vinales.

“Saya harus menyesuaikan diri dengan motor. Seperti saya merasakan banyak wheelie di awal," ujar Vinales.

"Setelah itu saya mulai merasakan potensi bagus dari motor. Saya bisa menjaga ban dan menyerang pada momen yang memang saya inginkan," imbuhnya.

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Maverick Vinales Yamaha
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Nova Minta Masyarakat Tak Bebani Timnas Indonesia U-17 dengan Ekspektasi Tinggi di Piala Dunia U-17 2025
Skuad Garuda Muda -julukan Timnas Indonesia U-17- akan tampil di ajang Piala Dunia U-17 2025 pada 3-27 November 2025 di Doha, Qatar.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Nova Minta Masyarakat Tak Bebani Timnas Indonesia U-17 dengan Ekspektasi Tinggi di Piala Dunia U-17 2025
Liga Indonesia
Persik Jadi Tim Musafir saat Jamu Persebaya Surabaya, Pinjam Stadion Gelora Joko Samudro?
Persik Kediri dijadwalkan menjamu Persebaya Surabaya pada 7 November mendatang.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Persik Jadi Tim Musafir saat Jamu Persebaya Surabaya, Pinjam Stadion Gelora Joko Samudro?
Timnas
Nova Arianto Terkejut dengan Venue Pertandingan Piala Dunia U-17 2025, Digelar di Lapangan Latihan
Sangat berbeda jauh ketika Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Terkejut dengan Venue Pertandingan Piala Dunia U-17 2025, Digelar di Lapangan Latihan
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Trent Alexander-Arnold Janji Tidak Akan Selebrasi jika Cetak Gol
Trent Alexander-Arnold tegaskan tak akan selebrasi jika cetak gol ke gawang Liverpool. Bek Real Madrid itu akui masih cintai The Reds jelang duel Liga Champions.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Liverpool vs Real Madrid: Trent Alexander-Arnold Janji Tidak Akan Selebrasi jika Cetak Gol
Timnas
Pemain Timnas Indonesia U-17 Puasa Medsos Selama Piala Dunia U-17 2025
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto mengaku puas karena anak asuhnya disiplin menjalankan peraturan puasa media sosial (medsos) jelang Piala Dunia U-17 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Pemain Timnas Indonesia U-17 Puasa Medsos Selama Piala Dunia U-17 2025
Spanyol
Blak-blakan, William Saliba Akui Sangat Tergoda Gabung Real Madrid
William Saliba akhirnya jujur soal ketertarikan Real Madrid. Ia akui sempat tergoda, tapi bertekad bawa Arsenal juara dulu sebelum pindah!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Blak-blakan, William Saliba Akui Sangat Tergoda Gabung Real Madrid
Spanyol
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Terus Kejar Real Madrid
Update klasemen LaLiga 2025/2026 usai pekan ke-11! Real Madrid masih di puncak, tapi Barcelona terus menekan setelah menang atas Elche.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Terus Kejar Real Madrid
Timnas
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
PSSI tidak terburu-buru menunjuk pengganti Patrick Kluivert.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
Timnas
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Nicholas Mjosund baru bisa bergabung beberapa hari jelang Piala Dunia U-17 2025 bergulir.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Italia
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri mengakui saat ini tim asuhannya harus lebih percaya diri.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Bagikan