Van Gaal Ingin Pulangkan Ronaldo
- Pelatih Manchester United, Louis van Gaal, telah mengkonfirmasi keinginannya untuk mengembalikan Cristiano Ronaldo ke Old Trafford.
Ronaldo meninggalkan Manchester United untuk bergabung dengan Real Madrid pada tahun 2009, untuk kemudian memecahkan rekor transfer dunia saat itu, 80 juta Pounds.

Kapten timnas Portugal itu berhasil memecahkan rekor pencetak gol sepanjang masa El Real dan menyatakan ingin kembali ke Inggris untuk membela The Red Devils.
"Kami memperhatikan semua pemain, tidak hanya Ronaldo. Tapi pemain ini sangat sulit didapat." ujar van Gaal seperti dilansir dari football365.
"Dengan Ronaldo, mari kita menunggu dan berharap. Tidak ada pelatih di dunia yang tidak menyukainya."
Ditransfer dari Sporting Lisbon pada tahun 2003, Ronaldo berhasil memenangkan tiga gelar Premier League selama di United dan menajadi salah satu pemain paling sukses di era Sir Alex Ferguson. Dia juga telah berhasil meraih gelar pemain terbaik FIFA sebanyak 3 kali.
Baca Juga:
Jack John
32
Berita Terkait
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United