Valentino Rossi Masih Bisa Membalap hingga 10 Tahun Lagi

Valentino Rossi diprediksi masih bisa membalap hingga 10 tahun lagi dan tetap berada di urutan terdepan.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 29 April 2018
Valentino Rossi Masih Bisa Membalap hingga 10 Tahun Lagi
Valentino Rossi. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com- Mantan pembalap MotoGP, Colin Edwards, menyebut Valentino Rossi masih bisa membalap hingga sepuluh tahun ke depan. Colin menilai meski sudah berusia lanjut, The Doctor tetap memiliki kemampuan untuk berada di garis depan.

Rossi masih bertahan di ajang MotoGP meski saat ini usianya menginjak 39 tahun. Bahkan, pebalap asal Italia itu memperpanjang kontraknya bersama Yamaha hingga 2020.

Itu artinya Rossi kemungkinan besar akan terus membalap hingga usia 41 tahun. The Doctor mengatakan faktor motivasi yang membuatnya tetap bertahan.

"Rossi bakal selalu berada di garis depan berapapun usianya nanti. Dia bisa terus membalap hingga sepuluh tahun ke depan jika mau," ujar Colin dikutip dari Bikesportsnews, Minggu (29/4/2018).

"Rossi merupakan pebalap akhir pekan sejati. Di setiap balapan di akan selalu menjadi pemenang," sambungnya.

Motivasi Rossi jelas ingin menjadi juara dunia. Sudah bukan rahasia lagi jika mantan pebalap Honda dan Ducati itu masih mengejar gelar juara dunia ke-10.

Breaking News Motogp MotoGP 2018 Valentino Rossi
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Akan Dipecat Liverpool
Jamie Carragher menilai masa depan Arne Slot di Liverpool sangat bergantung pada satu target krusial. Gagal meraih ini, risikonya besar.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Akan Dipecat Liverpool
Italia
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Andre Onana dikabarkan membuka peluang kembali ke Inter Milan. Situasi di Manchester United membuat masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Inggris
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Legenda Manchester United, Rio Ferdinand, menilai Arsenal beruntung masih memimpin klasemen Premier League. Persaingan ketat siap menjegal The Gunners.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Futsal
Piala Asia Futsal 2026: Dikepung Raksasa, Pelatih Indonesia Anggap Setiap Laga Final
Timnas Futsal Indonesia tergabung di Grup A bersama Irak, Korea Selatan, dan Kirgiztan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Piala Asia Futsal 2026: Dikepung Raksasa, Pelatih Indonesia Anggap Setiap Laga Final
Italia
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Inter Milan belum mau melepas Luis Henrique ke Bournemouth. Nerazzurri baru membuka pintu jika syarat tertentu terpenuhi di bursa transfer musim dingin.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Lainnya
Tumbang dari Gresik Phonska, Bandung bjb Tandamata Telat Panas
Bandung bjb Tandamata harus mengakui keunggulan Gresik Phonska 0-3. Dengan hasil ini, bjb menempati peringkat ketiga di putaran pertama.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Tumbang dari Gresik Phonska, Bandung bjb Tandamata Telat Panas
Inggris
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Senne Lammens menyebut apa yang dilakukan Michael Carrick di Manchester United hanyalah kembali ke dasar sepak bola. MU kini jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Italia
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
AC Milan membuka komunikasi untuk merekrut bek muda Bayern Munchen II, Ljubo Puljic. Postur 194 cm dan kontraknya segera berakhir.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
Italia
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Juventus gagal merekrut Youssef En-Nesyri. Si Nyonya Tua kini membidik Randal Kolo Muani, namun rintangan besar menghadang transfer ini.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Jadwal
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Liga Champions memasuki matchday terakhir League Phase! Chelsea, Barcelona, Real Madrid, dan klub elite Eropa bertarung hidup-mati demi tiket 16 besar. Simak jadwal lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Bagikan