Valentino Rossi: Hebat di MotoGP, Kencang di Reli dan F1, Kini pada Balap Ketahanan

Rossi layak ditahbiskan sebagai salah satu pembalap motosport yang memiliki banyak talenta.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Minggu, 15 Desember 2019
Valentino Rossi: Hebat di MotoGP, Kencang di Reli dan F1, Kini pada Balap Ketahanan
Valentino Rossi Bersama Luca Marini, dan Alessio Salucci Saat Ikuti Gulf 12 Hours (Twitter/Gulf 12 Hours)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Valentino Rossi layak ditahbiskan sebagai salah satu pembalap motosport yang memiliki banyak talenta.

Pasalnya ia tak hanya kompetitif pada satu disiplin motorsport yang ia geluti yaitu MotoGP. Tapi ia juga bisa kompetitif ketika mencoba mobil Formula 1 dan berulang kali meraih titel juara ketika mengikuti lomba reli.

Baca Juga:

Terkuak Rahasia Ternyata Valentino Rossi Sempat Ingin Pindah ke F1

Andai Pensiun, Valentino Rossi Bisa Tetap di Yamaha

Terbaru, Rossi juga bisa tampil hebat ketika turun di ajang balap mobil ketahanan sportscar bertajuk Gulf 12 Hours di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi.

Tampil bersama sang adik yang juga pembalap Moto2, Luca Marini dan sahabatnya, Alessio Salucci, Rossi yang memperkuat tim Monster VR46 Kessel bisa finis ketiga.

Pada kelas Pro-Am, ketiganya bahkan keluar sebagai juara. Usai lomba, Rossi menyatakan kegembiraannya dengan sukses ini.

"Kami sangat senang. Kami posisi pertama di kategori yang tim ikuti. Tapi juga finis ketiga secara keseluruhan. Sebuah kebanggaan," kata Rossi.

Secara khusus ia memuji penampilan sang adik tiri, Marini. Menurutnya Marini menunjukkan kemampuan hebat saat menaklukkan mobil sportscar.

"Luca sangat kuat. Potensi yang ia perlihatkan ketika lomba membuat saya terkesan. Saya sudah melihatnya ketika mengikuti Reli Monza. Kini ia mengkonfirmasinya," The Doctor-julukan Rossi menerangkan.

Praktis pada periode liburan ini, Rossi terus menjalani aktifitas balapan, alih-alih berlibur seperti pembalap lain. Sebelumnya ia bahkan menjalani sesi tes bersama tim Formula 1, Mercedes.*

Breaking News Valentino Rossi Motogp
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Union SG vs Inter Milan: Lawan yang Asing
Inter Milan bertekad lanjutkan tren kemenangan saat menantang Union Saint-Gilloise di Liga Champions. Mampukah Nerazzurri taklukkan lawan asing ini?
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Union SG vs Inter Milan: Lawan yang Asing
Inggris
Secara Teori, Ada Peluang Jurgen Klopp Kembali Latih Liverpool
urgen Klopp tidak menutup pintu kemungkinan untuk kembali manjadi pelatih Liverpool di masa depan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Secara Teori, Ada Peluang Jurgen Klopp Kembali Latih Liverpool
Inggris
Arne Slot Disarankan Cadangkan Mohamed Salah
Liverpool saat ini sedang dalam periode buruk setelah menelan empat kekalahan beruntun di semua ajang.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Arne Slot Disarankan Cadangkan Mohamed Salah
Timnas
Alex Pastoor Buka-bukaan Usai Didepak PSSI, Sebut Target Timnas Indonesia Lolos Piala 2026 Tidak Realistis
Alex Pastoor berbicara terbuka kepada media Belanda soal Timnas Indonesia pasca didepak PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Alex Pastoor Buka-bukaan Usai Didepak PSSI, Sebut Target Timnas Indonesia Lolos Piala 2026 Tidak Realistis
Spanyol
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Barcelona saat ini tengah menghadapi periode sulit dengan badai cedera yang menimpa sejumlah pemain kunci.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Italia
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri, menegaskan tidak ingin timnya terburu-buru memikirkan Scudetto.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Liga Indonesia
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Pemain Timnas Indonesia itu tampil cemerlang saat timnya berhadapan dengan PSBS Biak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Liga Indonesia
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Pertandingan akan digelar pada Kamis (23/10).
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Lainnya
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Pelatih Senam Putra Indonesia, Ferrous One Willyodac, percaya diri anak asuhnya bisa meraih medali pada gelaran SEA Games Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Lainnya
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Keempat atlet sudah merampungkan babak kualifikasi yang digelar di Indonesia Arena, Jakarta, Senin (20/10) siang WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Bagikan