Valencia Takluk Dua Gol Tanpa Balas Dari Atletico

Atletico Madrid berhasil mengamankan tiga poin saat bertandang ke Valencia, pada pertandingan jornada ke tujuh La Liga Spanyol di Estadio Mestalla, Minggu (02/10/16). Atletico menang telak dengan skor 0-2.
satriasatria - Senin, 03 Oktober 2016
Valencia Takluk Dua Gol Tanpa Balas Dari Atletico
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Valencia Takluk Dua Gol Tanpa Balas Dari Atletico- Atletico Madrid berhasil mengamankan tiga poin saat bertandang ke Valencia, pada pertandingan jornada ke tujuh La Liga Spanyol di Estadio Mestalla, Minggu (02/10/16). Atletico menang telak dengan skor 0-2.

Jalannya pertandingan:

Valencia yang tampil di bawah pendukung sendiri sejatinya mampu mendominasi jalannya pertandingan. Hanya saja beberapa peluang yang tercipta masih terbuang sia-sia. Bergit pula dengan sang tamu Atletico yang coba mengimbangi permainan cxepat tuan rumah. Tapi hasilnya masih juga nihil.

Sejatinya Los Rojiblancos memiliki kesempatan emas untuk memimpin lebih dulu di penhujung babak pertama. Namu sangat disayangkan eksekusi pinalti Antonio Griezman masih mampu dimentahkan Diego Lopes. Alhasil, skor kaca mata mewarnai akhir babak pertama.

Barulah di babak kedua Atletico Madrid sukses memecah kebuntuan mereka. Tepatnya di menit ke 63 aksi briliant Griezman berhasil merobek gawang tuan rumah . 0-1.

Sejatinya ATM bisa menggandakan keunggulan mereka jika saja eksekusi penalti Gabi gagal di mentahkan Diego Alves. Ini sekaligus jadi pinalti kedua yang berhasil di gagalkan kiper 31 tahun tersebut di laga kali ini.

Tapi akhirnya gol kedua ATM lahir di penghujung babak kedua berkat aksi Kevin Gameiro tepat di masa tambahan waktu. SKor 0-2 untuk keunggulan Atletico Madrid bertahan hingga bubaran.

Susunan Pemain

Valencia: Alves; Montoya, Santos, Mangala, Gaya; Parejo, Perez, Suarez; Cancelo, Rodrigo, Nani.

Atletico Madrid: Oblak; Juanfran, Savic, Lucas, Luis; Saul, Koke, Gabi, Correa; Gameiro, Griezmann.

DSU
Valencia Atletico Madrid Diego simeone Antoine Griezmann Diego Alves Kevin gameiro La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Italia
Anomali Inter Milan, Loyo di Laga Besar
Inter Milan kalah 1-2 melawan Atletico Madrid di Liga Champions dan kian membuktikan kesulitan kontra tim besar.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Anomali Inter Milan, Loyo di Laga Besar
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Atletico Madrid menghadapi Inter Milan pada matchday 5 Liga Champions 2025/2026. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi terbaru kedua tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Atletico Madrid vs Inter Milan lewat puluhan ribu simulasi. Simak persentase kemenangan dan peluang kedua tim di Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Atletico Madrid vs Inter Milan berlangsung Kamis (27/11) dini hari WIB. Simak link streaming resmi dan kondisi terbaru kedua tim jelang duel krusial Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Atletico Madrid akan menjamu Inter Milan pada lanjutan laga Liga Champions dan Atletico dapat bocoran dari pemain Italia, Giacomo Raspadori.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Spanyol
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Lewandowski disebut tidak lagi masuk rencana Barcelona. Atletico Madrid muncul sebagai tujuan mengejutkan. Benarkah sang bomber siap angkat kaki?
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Juventus Menang di Laga Debut Luciano Spalletti
Hasil laga-laga liga top Eropa pada Minggu (02/11) dini hari WIB dengan sorotan kepada Real Madrid dan Juventus.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Juventus Menang di Laga Debut Luciano Spalletti
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Spanyol
Jamu Valencia, Real Madrid Ingin Pertahankan Momentum Kemenangan di El Clasico
Xabi Alonso meminta skuad Real Madrid menjaga momentum, performa, pasca menang di El Clasico kala melawan Valencia di pekan 11 LaLiga.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jamu Valencia, Real Madrid Ingin Pertahankan Momentum Kemenangan di El Clasico
Bagikan