Uzbekistan Tahan Imbang Bahrain 3-3

Uzbekistan tertinggal dua gol sebelum menyamakan kedudukan pada awal babak kedua.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 30 April 2018
Uzbekistan Tahan Imbang Bahrain 3-3
Bahrain Ditahan Imbang Uzbekistan. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Uzbekistan hanya mampu bermain imbang 3-3 kontra Korea Utara, pada laga kedua PSSI Anniversary Cup 2018 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Senin (30/4) sore WIB. Dalam pertandingan tersebut kedua tim saling berbalas gol.

Bahrain terlebih dahulu mencetak gol melalui tendangan penalti Hashim Hashim pada menit ke-34. Gol itu berawal dari pelanggaran pemain Uzbekistan kepada Abdulaziz Almansoori. Skor 1-0 untuk Bahrain.

Tertinggal satu gol, Uzbekistan membalas melalui Amonov Azizbek pada menit ke-44. Bola hasil sepakan kaki kanannya meluncur deras ke gawang Bahrain. Skor 1-1 bertahan hingga turun minum.

Di babak kedua, Bahrain kembali unggul melalui gol kedua Hashim dan Mohamed Marhoon pada menit ke-51 serta 58. Skor 3-1 untuk keunggulan Bahrain.

Uzebkistan akhirnya mampu memperkecil kedudukan melalui Gofurov Husniddin pada menit ke-72. Skor 3-2 masih untuk keunggulan Bahrain.

Selanjutnya, Uzbekistan mampu memaksa Bahrain bermain imbang 3-3 usai Kodirkulov Sanjay mencetak gol pada menit ke-90+3. Skor berakhir imbang 3-3.

Uzbekistan Bahrain PSSI Anniversary Cup Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.890

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Update klasemen terkini Serie A 2025/2026 usai pekan ke-21. Inter Milan kukuh di puncak setelah menaklukkan Parma, Juventus terpeleset di markas Cagliari. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Lainnya
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Pada seri ketiga putaran pertama, Bandung bjb Tandamata akan bermain di kandang. Mereka akan menghadapi Jakarta Pertamina dan Gresik Ponska.
Rizqi Ariandi - Minggu, 18 Januari 2026
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Klasemen terkini Premier League 2025/2026 usai pekan ke-22. Manchester United mendekati zona Liga Champions, Arsenal unggul di puncak, Liverpool tertahan, Chelsea bangkit. Simak update lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Sociedad vs Barcelona: Memburu 12 Kemenangan Beruntun
Barcelona memburu kemenangan ke-12 beruntun saat menantang Real Sociedad di Reale Arena. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, hingga starting XI terbaru LaLiga 2025/2026!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Sociedad vs Barcelona: Memburu 12 Kemenangan Beruntun
Hasil akhir
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Liverpool gagal meraih tiga poin di Anfield setelah imbang 1-1 dengan Burnley, sedangkan Chelsea mengalahkan Brentford 2-0.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Lainnya
Sinergi NOC Indonesia dengan Pemerintah Perkuat Jalan Pencak Silat Diakui Dunia
Perjalanan pencak silat hingga mendapat pengakuan dari dunia olahraga internasional terus berjalan positif,
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Sinergi NOC Indonesia dengan Pemerintah Perkuat Jalan Pencak Silat Diakui Dunia
Hasil akhir
Hasil LaLiga: Kalahkan Levante 2-0, Real Madrid Tempel Barcelona
Real Madrid memetik kemenangan 2-0 saat menjamu Levante di Estadio Bernabeu pada laga pekan ke-20 LaLiga, Santu (17/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil LaLiga: Kalahkan Levante 2-0, Real Madrid Tempel Barcelona
Inggris
Alasan Manchester City Rekrut Marc Guehi, Bukan Pembelian Panik
Manchester City telah meningkatkan persaingan dalam perebutan gelar Premier League dengan menunjukkan kekuatan mereka di bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Alasan Manchester City Rekrut Marc Guehi, Bukan Pembelian Panik
Hasil akhir
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Manchester United memetik kemenangan 2-0 atas Manchester City di Stadion Old Trafford pada laga lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Timnas
Kenal John Herdman, Pelatih Thailand Bersyukur Terhindar dari Timnas Indonesia
Pelatih Thailand, Anthony Hudson yang mengenal John Herdman dengan baik, bersyukur Thailand terhindar dari Timnas Indonesia di babak fase grup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Kenal John Herdman, Pelatih Thailand Bersyukur Terhindar dari Timnas Indonesia
Bagikan