Umuh Muchtar Benarkan Adanya Tudingan Pengaturan Skor kepada Pemain Persib

Umuh Muchtar belum tahu siapa yang menuding para pemain Persib Bandung melakukan pengaturan skor.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 19 November 2018
Umuh Muchtar Benarkan Adanya Tudingan Pengaturan Skor kepada Pemain Persib
Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar. (BolaSkor.com/Gigi Gaga).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer tim Persib Bandung, Umuh Muchtar, membenarkan kondisi internal tim saat ini tengah porak poranda.

Tak hanya kerap mengalami kekalahan, namun beberapa pemain di antaranya dituduh melakukan match fixing atau pengaturan skor.

Pengaturan skor itu mencuat saat Persib berhadapan dengan PSMS Medan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, pada 9 November lalu. Ketika itu, Maung Bandung harus mengalah dengan skor tipis 0-1.

"Ini harus diusut karena sudah jelas pelecehan dan mencermarkan nama baik. Tadinya saya diam, tapi karena sudah ramai, saya harus bicara agar masyarakat dan Bobotoh tidak mendapat informasi simpang siur. Yang pasti kami akan tuntut orang yang menuduh," tegas Umuh di Bandara Husein Sastranegara Bandung, Senin (19/11).

Akan tetapi, Umuh belum bisa membeberkan sosok yang telah memberikan tuduhan kepada para pemainnya itu. Yang jelas tuduhan pengaturan skor ditunjukkan kepada Supardi Nasir, Ardi Idrus, Ghozali Siregar, Eka Ramdani serta Hariono.

Tuduhan itu muncul saat Persib Bandung kalah 0-1 dari PSMS Medan. (LIB)

"Saya sendiri sudah bicara langsung dengan Supardi, Ardi, termasuk Hariono. Mereka sampai menangis mengadu ke saya. Mereka sangat sakit (atas tudingan itu). Main 30 kali, satu kali kalah, masa dituding. Tuduhan itu sangat gila. Saya tidak percaya," katanya.

Tuduhan itu, lanjut Umuh, sangat tidak beralasan. Sebab hal itu tidak mungkin terjadi pada para pemainnya karena setiap pertandingan selalu diberikan bonus.

"Saya mengeluarkan bonus ratusan juta, termasuk PT PBB untuk memberi motivasi pemain. Tidak mungkin saya memberi uang supaya tidak menang. Gila kan?," kesalnya.

Umuh berharap situasi ini tidak membuat tim menjadi tidak kondusif. Sebab Persib masih menyisakan tiga pertandingan sebelum Liga 1 2018 berakhir.

"Saya harus ngambil langkah harus tegak lagi karena kita masih punya harapan. Tapi kalau sudah seperti ini kan sudah buyar, kasihan para pemain," imbuhnya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Persib Bandung Liga 1 Umuh muhtar Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.469

Berita Terkait

Timnas
Timnas Indonesia Dapat Pesan Penting dari Ketum PSSI Erick Thohir Jelang Laga Krusial Lawan Arab Saudi dan Irak
Ketua Umum PSSI yang juga Menpora RI Erick Thohir berpesan agar Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Timnas Indonesia Dapat Pesan Penting dari Ketum PSSI Erick Thohir Jelang Laga Krusial Lawan Arab Saudi dan Irak
Sosok
Siapakah Cristian Orozco? Wonderkid Kolombia yang Direkrut Manchester United
Jendela transfer mungkin telah ditutup lebih dari sebulan yang lalu, tetapi Manchester United terus bekerja keras untuk mengamankan pemain-pemain baru.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Siapakah Cristian Orozco? Wonderkid Kolombia yang Direkrut Manchester United
Timnas
Timnas Indonesia Diselimuti Aura Positif, Modal Bagus Lawan Arab Saudi dan Irak di Round 4
Rombongan pertama skuad Timnas Indonesia mulai bertolak menuju Arab Saudi pada Kamis (2/10).
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Timnas Indonesia Diselimuti Aura Positif, Modal Bagus Lawan Arab Saudi dan Irak di Round 4
Italia
Setia dengan AS Roma, Manu Kone Emoh Gabung Inter Milan
Gelandang AS Roma Manu Kone blak-blakan mengungkap dirinya mengetahui bahwa Inter Milan meminatinya pada bursa transfer musim panas kemarin.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Setia dengan AS Roma, Manu Kone Emoh Gabung Inter Milan
Timnas
Marc Klok Bangga Persib Jadi Klub yang Menyumbang Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia di Round 4
Empat pemain Persib Bandung yang dipanggil ke skuad Timnas Indonesia untuk round 4 di antaranya Marc Klok, Beckham Putra Nugraha, Eliano Reijnders, dan Thom Haye.
Rizqi Ariandi - Jumat, 03 Oktober 2025
Marc Klok Bangga Persib Jadi Klub yang Menyumbang Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia di Round 4
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
FIFA resmi memperkenalkan Adidas Trionda sebagai bola resmi Piala Dunia 2026. Bola ini menjadi simbol inovasi teknologi dan estetika sepak bola modern.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
Italia
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
AC Milan akan tandang ke markas Juventus pada laga pekan keenam Serie A, Senin (6/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
Inggris
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Thierry Henry menilai Arsenal saat ini punya sesuatu yang berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Liga Europa
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Dua pemain Timnas Indonesia, Dean James dan Calvin Verdonk mencatatkan rapor bagus saat membela klub mereka di matchday kedua Liga Europa.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Inggris
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Kiper Liverpool Alisson Becker dikabarkan tidak bisa bermain selama enam pekan karena cedera.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Bagikan