Umuh Muchtar Belum Temukan Suksesornya di Persib

Umuh Muchtar masih belum yakin pensiun dari Persib.
Muhammad AdiyaksaMuhammad Adiyaksa - Minggu, 27 Januari 2019
Umuh Muchtar Belum Temukan Suksesornya di Persib
Umuh Muchtar. (BolaSkor.com/Muhammad Adiyaksa).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Umuh Muchtar mulai berpikir untuk pensiun sebagai manajer Persib Bandung. Kondisinya yang makin tidak memungkinkan karena usianya yang akan menginjak 71 tahun menjadi penyebabnya.

Umuh Muchtar telah menjadi Manajer Persib sejak 2008 lalu. Berbagai gelar berhasil dipersembahkannya. Termasuk trofi Indonesia Super League (ISL) 2014 lalu.

Meski begitu, Umuh masih mempertimbangkan matang-matang niatnya untuk mundur dari Persib. Pasalnya hingga sekarang, ia belum menemukan suksesor yang pas untuk dirinya.

Baca Juga:

Umuh Muchtar: Malu Kalau Persib Tidak Juara Liga 1 2019

Persib Hanya Tinggal Rekrut Dua Pemain Lagi, Fabiano Beltrame Salah Satunya?

Umuh mengaku Walikota Bandung sampai Gubernur Jawa Barat sampai kesulitan mencari penggantinya. Maka dari itu, ia masih ragu melepas jabatannya sebagai manajer.

"Makanya itu, orang siapa dulu yang berani, Walikota (Bandung), Gubernur (Jawa Barat) angkat tangan," ujar Umuh kepada wartawan beberapa waktu lalu.

Umuh Muchtar juga masih belum berani berspekulasi terhadap niatan pensiunnya akan diwujudkan apabila Persib menjadi juara Liga 1 musim depan. Untuknya, kepingan trofi tidak berpengaruh.

"Saya mah juara tidak juara juga harusnya sudah berhenti.Persib juga sudah bagus sama saya," terang Umuh.

Umuh Muchtar Liga 1 Persib Bandung
Posts

1.188

Berita Terkait

Liga Indonesia
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Persija Jakarta resmi memagari Rizky Ridho dengan kontrak baru berdurasi tiga tahun (2028).
Arief Hadi - Minggu, 16 November 2025
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Timnas
Tepis Isu ke Timnas Indonesia, Bojan Hodak Berkomitmen Tetap Jadi Pelatih Persib
Manajemen Persib memastikan Bojan Hodak masih akan tetap menjadi pelatih Maung Bandung, setelah sempat dirumorkan akan menjadi juru taktik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 12 November 2025
Tepis Isu ke Timnas Indonesia, Bojan Hodak Berkomitmen Tetap Jadi Pelatih Persib
Timnas
Persib Tepis Rumor Bojan Hodak Akan Ditunjuk PSSI Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Menurut penjelasan Head of Communication PT Persib Bandung Bermartabat, Adhi Pratama, tidak ada komunikasi antara Bojan Hodak dan PSSI.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Persib Tepis Rumor Bojan Hodak Akan Ditunjuk PSSI Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Bojan Hodak Dinilai Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Nama Park Hang-seo Turut Disebut
Rumor Bojan Hodak menjadi pelatih Timnas Indonesia menguat akhir-akhir ini.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
Bojan Hodak Dinilai Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Nama Park Hang-seo Turut Disebut
Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Liga Indonesia
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Persib menang dramatis 3-2 atas Selangor FC di Stadion MBPJ, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Kemenangan di kandang Selangor FC membuat Persib kian dekat dengan babak 16 besar.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Jadwal
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Bagikan