UEFA Komentari Kepastian AC Milan Gagal Tampil di Liga Europa

UEFA mengomentari kepastian AC Milan absen berlaga di Liga Europa 2019-2020.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Sabtu, 29 Juni 2019
UEFA Komentari Kepastian AC Milan Gagal Tampil di Liga Europa
AC Milan. (Twitter AC Milan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA), mengomentari kepastian AC Milan gagal berlaga di Liga Europa 2019-2020. Menurut UEFA, I Rossoneri telah memahami kemungkinan tersebut sejak awal.

AC Milan menerima larangan tampil di Liga Europa 2019-2020 meski mereka mendapat posisi yang cukup untuk bermain pada ajang tersebut. Hal itu disebabkan kondisi keuangan yang tidak sesuai kriteria.

Akibatnya, AC Milan melanggar aturan Financial Fair Play (FFP). Pelanggaran tersebut menjadi alasan Il Diavolo Rosso tidak diperkenankan tampil di Liga Europa.

Sejatinya, AC Milan telah mengajukan banding ke Badan Arbitrase Olahraga Eropa (CAS). Namun, banding I Rossoneri tersebut ditolak oleh CAS.

Baca Juga:

AC Milan yang Tak Lagi Bertaji di Bursa Transfer

Langgar Aturan FFP, AC Milan Dipastikan Absen di Liga Europa 2019-20

AC Milan

Kini, UEFA berkomentar soal kegagalan AC Milan tampil di kompetisi Eropa. Mereka menilai, sesungguhnya telah memberikan kelonggaran untuk I Rossoneri.

"UEFA bisa mengonfirmasi kegagalan AC Milan berlaga di kompetisi Eropa karena gagal mematuhi aturan FFP pada periode 2017-2018 dan 2018-2019. Mereka juga gagal pada 2015 dan 2016," tulis pernyataan resmi UEFA.

"UEFA meminta kepada CAS untuk mengeluarkan larangan AC Milan tampil di kompetisi Eropa pada musim 2019-2020. Kini, AC Milan telah sepakat menerima sanksi tersebut.:

"UEFA merasa puas AC Milan dan CAS sepakat untuk tidak tampil di kompetisi Eropa dan siap menerima segala konsekuensi. Ini merupakan langkah awal memproses aturan FFP," lanjut pernyataan tersebut.

Kegagalan AC Milan tampil di Liga Europa 2019-2020 menjadi berkah bagi AS Roma karena akan mengisi jatah I Rossoneri. Sementara itu, satu tempat lagi kemungkinan besar akan diberikan untuk Torino.

AC Milan Breaking News Liga Europa FFP UEFA
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Persija resmi berpisah dengan Gustavo Franca. Gelandang asal Brasil tersebut dilepas jelang putaran kedua Super League musim ini.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Liga Indonesia
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Persib Bandung dikabarkan sedang memburu mantan bek Timnas Prancis, Layvin Kurzawa. Eks Monaco dan PSG menjadi pengganti ideal Federico Barba.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Italia
Baru Gabung AC Milan, Niclas Fullkrug Kemalingan dan Kehilangan Harta Senilai Rp9 Miliar
Baru gabung AC Milan pada bursa transfer musim dingin, Niclas Fullkrug apes setelah kemalingan di kamar hotel dan kehilangan harga senilai Rp9 miliar.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
Baru Gabung AC Milan, Niclas Fullkrug Kemalingan dan Kehilangan Harta Senilai Rp9 Miliar
Italia
20 Laga Tak Terkalahkan, AC Milan Sepenuhnya Fokus Amankan Tempat di Zona Liga Champions
AC Milan menang 1-0 atas Lecce di pekan 21 Serie A. Ditegaskan oleh Massimiliano Allegri, Il Rossoneri sepenuhnya fokus kejar target zona Liga Champions.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
20 Laga Tak Terkalahkan, AC Milan Sepenuhnya Fokus Amankan Tempat di Zona Liga Champions
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Tempel Ketat Inter Milan, Barcelona Tumbang di Anoeta
Hasil laga-laga Liga Eropa yang berlangsung pada Senin (19/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Barcelona.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Tempel Ketat Inter Milan, Barcelona Tumbang di Anoeta
Jadwal
Jadwal Live Streaming Serie A AC Milan vs Lecce, Kick-off Senin (19/01) Pukul 02.45 WIB
Jadwal live streaming lanjutan laga Serie A antara AC Milan melawan Lecce di San Siro.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Serie A AC Milan vs Lecce, Kick-off Senin (19/01) Pukul 02.45 WIB
Inggris
Berselisih dengan Manajemen Crystal Palace, Oliver Glasner Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?
Juru taktik Crystal Palace Oliver Glasner mengecam manajemen klub setelah kekalahan 1-2 dari Sunderland, Sabtu (17/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Berselisih dengan Manajemen Crystal Palace, Oliver Glasner Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?
Italia
Perpanjangan Kontrak Mike Maignan dengan AC Milan Tinggal Tunggu Waktu
Kabar baik bagi AC Milan karena proses perpanjangan kontrak Mike Maignan dikabarkan sudah nyaris selesai.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Perpanjangan Kontrak Mike Maignan dengan AC Milan Tinggal Tunggu Waktu
Spanyol
Barcelona Tandang ke Real Sociedad dengan Satu Tujuan: Raih Tiga Poin
Hansi Flick menegaskan bahwa Barcelona pergi ke Sociedad dengan satu tujuan, yaitu untuk meraih kemenangan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Barcelona Tandang ke Real Sociedad dengan Satu Tujuan: Raih Tiga Poin
Liga Dunia
Final Piala Afrika 2025: Misi Maroko Akhiri Penantian Setengah Abad
Piala Afrika 2025 merupakan turnamen Piala Afrika pertama sejak 2004 bagi Maroko yang saat ini menjadi tuan rumah.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Final Piala Afrika 2025: Misi Maroko Akhiri Penantian Setengah Abad
Bagikan