Turnamen AWSC 2017 yang Diikuti Timnas sebagai Ajang Kebangkitan Sepak Bola Aceh
BolaSkor.com - Ketua penyelenggara turnamen Aceh World Solidarity Cup (AWSC) 2017, Zaini Yusuf, membeberkan tujuan diadakannya ajang tersebut. Menurutnya, ajang ini bisa dijadikan langkah awal kebangkitan sepak bola Aceh.
Pasalnya, sudah lama Aceh tidak menggelar laga sepak bola akbar. Terlebih lagi, AWSC 2017 kali ini bisa menyedot mata dunia bahwa Aceh bisa dijadikan destinasi wisata, investasi, dan tentunya turnamen ajang sepak bola bergengsi internasional.
"Momen ini ingin dijadikan sebagai kebangkitan sepakbola Aceh, karena sepakbola Aceh pernah berjaya meski sekarang sedang redup," ungkap Zaini.
"Kami juga mau buktikan Aceh adalah itu aman untuk negeri luar. Karena pernah ada konflik di sana, banyak yang anggap Aceh tidak aman. Kami mau membuktikan bahwa Aceh itu aman untuk dunia luar."
Timnas Indonesia dipastikan ikut serta pada turnamen Aceh World Solidarity Cup (AWSC) 2017, di Stadion Harapan Bangsa, Aceh, 2-6 Desember 2017. Timnas akan menghadapi tiga negara dalam turnamen tersebut, yakni Kyrgistan, Mongolia, dan Brunei Darussalam. Total hadiah yang diperebutkan adalah 50 dollar Amerika Serikat atau Rp 676 juta.
Tengku Sufiyanto
17.880
Berita Terkait
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman Harus Kembalikan Kepercayaan Publik pada Timnas Indonesia
John Herdman Jangan Bawa Gerbong Asisten Sebanyak Patrick Kluivert