Tumbangkan Juventus, Pelatih Benfica Malah Kecewa
Tumbangkan Juventus, Pelatih Benfica Malah Kecewa
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Lisbon - Benfica berhasil memetik kemenangan melawan Juventus pada laga leg pertama semifinal Liga Europa melawan Juventus. Namun, hasil itu justru ditanggapi kecewa pelatih Jorge Jesus. Mengapa?
Bertarung di markas kebanggaannya, Estadio Da Luz, pada laga leg pertama semifinal Liga Europa, Jumat (25/4) dini hari WIB, Benfica berhasil mengalahkan sang raksasa Italia dengan skor tipis 2-1.
Ezequiel Garay membuka keunggulan sang wakil Portugal saat laga baru berjalan dua menit. Carlos Tevez kemudian menyamakannya di menit ke-73. Kemenangan Benfica dipastikan melalui gol Lima pada menit ke-84.
"Ini adalah kemenangan yang penting. Meskipun, kemenangan 1-0 jauh lebih baik dari 2-1. Kami tahu sejak awal bahwa kami akan menghadapi tim kuat yang selalu mencetak gol. Kami harus tampil sempurna. Penampilan Individu Carlos Tevez luar biasa hari ini," ungkap Jesus dilansir situs resmi UEFA.
"Ini adalah kekalahan pertama mereka di Liga Europa dan Juventus menunjukkan kekuatannya di pertandingan ini. Kami tahu bahwa hasil ini belum menentukan segalanya. Peluang kedua tim masih sama-sama terbuka , tapi kami akan tampil lebih baik di Turin," ia menyambung.
Pertarungan leg kedua bakal digelar di Juventus Stadium pada 2 Mei nanti. Benfica hanya membutuhkan hasil imbang di laga nanti untuk mendapatkan jatah tiket berlaga di final.
Posts
11.190
Berita Terkait
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Perburuan gelar Liga Champions ke-16 yang akan memperpanjang rekor Real Madrid belum terhenti, namun harus menempuh jalur lebih panjang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Spanyol
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Raja Eropa dengan 15 titel Liga Champions, Real Madrid, layak kalah saat melawan Benfica dan kini tersingkir dari delapan besar fase liga.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Benfica lolos dramatis menjaga asa lolos ke fase gugur Liga Champions melalui kemenangan 4-2 atas Real Madrid.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Benfica vs Real Madrid, Kick-off Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming laga Liga Champions Benfica vs Real Madrid di Estadio da Luz.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Benfica vs Real Madrid: Los Blancos Dekat dengan Kemenangan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Benfica vs Real Madrid di Liga Champions 2025/2026. Peluang kemenangan El Real lebih besar, Benfica butuh keajaiban!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Spanyol
Hubungan Spesial Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho, dari Guru Menjadi Teman
Duel Benfica vs Real Madrid pada pekan delapan Liga Champions mempertemukan dua sosok yang saling mengenal satu sama lain, Alvaro Arbeloa dan Jose Mourinho.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Liga Champions Benfica vs Real Madrid: Menjaga Asa Tim Arahan Jose Mourinho
Prediksi serta statistik pekan delapan fase liga Liga Champions Benfica vs Real Madrid yang akan dimainkan di Estadio da Luz.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026