Tren Esports MLBB 2025 Meningkat di Indonesia, Anak-Anak Bercita-cita sebagai Pro Player

Jumlah gamer di Indonesia diperkirakan mencapai 192,1 juta pada tahun 2025.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 05 Mei 2025
Tren Esports MLBB 2025 Meningkat di Indonesia, Anak-Anak Bercita-cita sebagai Pro Player
Esports MLBB. (Media Garudaku)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Olahraga esports terus tembuh di Indonesia. Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) menjadi salah satu game esports yang diminati.

Tak hanya menjadi game favorit, MLBB kini menjadi panggung bagi generasi muda untuk menunjukkan potensinya.

Menurut laporan dari media yang ditarik Garudaku, jumlah gamer di Indonesia diperkirakan mencapai 192,1 juta pada tahun 2025. Dari angka itu, sekitar 35 juta di antaranya merupakan pemain aktif MLBB setiap bulannya. Angka ini menunjukkan betapa dominannya MLBB dalam budaya digital anak muda Indonesia.

Pada tahun 2023, MLBB menjadi game esports dengan penonton puncak tertinggi kedua di dunia mencapai 5 juta penonton secara bersamaan. Turnamen seperti MPL ID dan M6 World Championship bahkan melampaui 1 miliar jam tontonan secara global.

Baca Juga:

Timnas Esports Indonesia Juara Asian Esport Games 2024

Liga 1 Esports Nasional: Onic Miracle Jadi Juara

Pada ajang M6 World Championship, wakil Indonesia Team Liquid ID juga berhasil menjadi runner-up dan pada ajang ESL SPS Mobile Masters 2025, RRQ Hoshi berhasil menjadi runner-up membuktikan bahwa para pro player MLBB Indonesia memiliki prestasi yang menarik di pentas dunia. Sehingga hal tersebut, mendorong anak-anak muda untuk memiliki cita-cita menjadi pro player dan memiliki karier yang gemilang di scene esports.

Fenomena ini bukan hanya soal angka, tapi soal perubahan paradigma, game kini bisa menjadi profesi. Kesuksesan tim-tim besar seperti ONIC, RRQ, dan EVOS turut mendorong transformasi budaya anak muda. Tak sedikit anak-anak yang kini bercita-cita menjadi pro player atau streamer, menggantikan impian konvensional seperti dokter atau insinyur.

Para pro player tampil tidak hanya sebagai atlet digital, tapi juga influencer, ikon gaya hidup, dan role model. Kehidupan mereka yang terlihat glamor di media sosial memperkuat imajinasi anak-anak bahwa esports adalah masa depan.

“Anak-anak sekarang tidak cuma ingin main game, mereka ingin jadi bintang esports,” ujar pakar budaya digital dari Universitas Indonesia, Dr. Arif Wicaksono.

Indonesia bukan sekadar penonton di kancah dunia. Pada ajang IESF World Esports Championship 2024, timnas MLBB Women Indonesia berhasil menyabet emas setelah mengalahkan Kamboja. Prestasi ini bukan hanya membanggakan, tapi juga menjadi motivasi baru bagi para pemain muda di seluruh pelosok negeri.

Esports Breaking News Garuda
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.615

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Senin 3 November 2025
Simak jadwal siaran langsung dan link streaming AC Milan vs AS Roma di San Siro dini hari ini. Duel sengit dua tim papan atas Serie A tak boleh dilewatkan!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Senin 3 November 2025
Jadwal
Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu 2 November 2025
Simak jadwal dan link streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu (2/11/2025) pukul 23.30 WIB di Etihad Stadium. Mampukah Haaland dan kawan-kawan bangkit di Premier League malam ini?
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu 2 November 2025
Liga Indonesia
Lini Belakang Krisis, Persebaya Surabaya Tetap Percaya Diri Menghadapi Persis Solo
Persebaya Surabaya kehilangan tiga bek utama jelang duel kontra Persis Solo di Gelora Bung Tomo, 2 November 2025. Meski krisis lini belakang, pelatih Eduardo Perez yakin Green Force tetap bisa meraih tiga poin!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Lini Belakang Krisis, Persebaya Surabaya Tetap Percaya Diri Menghadapi Persis Solo
Prediksi
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Elche: Jangan Biarkan Madrid Melaju Sendirian
Barcelona menjamu Elche di pekan ke-11 LaLiga 2025/2026. Mampukah tim Hansi Flick bangkit dan memangkas jarak dari Real Madrid? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi tim di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Elche: Jangan Biarkan Madrid Melaju Sendirian
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Bournemouth: Menantang Sang Kuda Hitam
Manchester City akan menjamu Bournemouth di Etihad pada lanjutan Premier League 2025/2026. Mampukah Haaland dan kawan-kawan bangkit usai tumbang dari Aston Villa? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Bournemouth: Menantang Sang Kuda Hitam
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menjamu AS Roma di San Siro pada lanjutan Serie A 2025/2026. Siapa yang lebih unggul? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim terbaru di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Inter Milan memburu tiga poin saat menghadapi Hellas Verona di Bentegodi. Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim jelang laga Serie A pekan ke-10!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Hasil akhir
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Timnas Futsal Indonesia menang 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Lainnya
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Pertandingan berakhir untuk kemenangan Timnas Futsal Indonesia 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Bagikan