Tottenham Juga Minati Alexandre Pato
Alexandre Pato (foto:sempreinter.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
- Tottenham menjadi klub terbaru asal Premier League yang berminat dengan Alexandre Pato. Mantan bintang AC Milan juga masuk dalam radar Liverpool dan West Ham.
Menurut Calcionews24, Spurs menjadi yang terdepan untuk mendaratkan Striker Corinthians yang sedang dipinjamkan ke Sao Paolo.

Laporan tersebut mengklaim negosiasi sudah dimulai oleh kedua klub. Dengan membahas harga yang berkisar di angka 8 juta Pounds.
Target utama Tottenham sebenarnya adalah pemain West Brom, Saido Berahino, namun sang pemilik klub enggan melepasnya. Hal ini membuat Spurs mengalihkan targetnya kepada Alexandre Pato.
Baca juga :
Ditulis Oleh
Jack John
Posts
32
Berita Terkait
Inggris
Kalah, Liverpool Kebobolan 10 Gol dari Tiga Pertandingan Terakhir
Liverpool mengukir rekor buruk sejak terakhir terjadi pada 1953 setelah kalah 1-4 melawan PSV Eindhoven.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Liga Champions
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat
Liverpool akan menjamu PSV Eindhoven di Stadion Anfield dalam pertandingan lanjutan Liga Champions 2025-2026, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Juara Premier League Liverpool akan melawan kampiun Eredivisie PSV di Stadion Anfield dalam laga lanjutan Liga Champions, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Inggris
Arne Slot di Ujung Tanduk, Isu Jurgen Klopp Kembali ke Liverpool Terus Berembus
Superkomputer merilis prediksi hasil duel Manchester United vs Everton pada pekan ke-12 Premier League 2025/2026. Siapa yang lebih diunggulkan? Temukan jawabannya di sini!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Inggris
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melesat Sendirian, Liverpool Tertahan di Papan Tengah
Drama panas LaLiga 2025/2026! Real Madrid kembali kuasai puncak klasemen setelah kemenangan krusial, sementara Barcelona terpeleset dan turun ke posisi dua. Selisih hanya satu poin, persaingan makin gila!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Inggris
Berjaya di Derby London Utara, Arsenal Tak Terkalahkan di 15 Laga Beruntun
Arsenal menjaga momentum pasca menang 4-1 atas Tottenham Hotspur di pekan 12 Premier League.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Inggris
Hat-trick Gol dan Rekor yang Diukir Eberechi Eze di Derby London Utara
Arsenal menjaga momentum dan meraih kemenangan dengan skor telak 4-1 atas Tottenham Hotspur di pekan 12 Premier League.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Inggris
Liverpool Dibantai Nottingham Forest, Alexander Isak Bikin Rekor yang Tidak Diinginkan
Kekalahan Liverpool dari Nottingham menjadi momen yang ingin segera dilupakan oleh Alexander Isak yang kembali tampil mengecewakan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025