Tolak Teken Kontrak Baru di Liverpool, Ibrahima Konate Dipantau Real Madrid
BolaSkor.com - Aktivitas Liverpool pada bursa transfer musim panas 2025 berjalan dengan menarik.
Tiga pemain telah direkrut dari Jeremie Frimpong, Florian Wirtz, hingga Milos Kerkez, dan mereka mengisi tiga posisi yakni: bek kanan, gelandang serang, bek kiri.
Di satu sisi, The Reds juga masih terbuka merekrut dan juga menjual pemain yang saat ini ada di dalam skuad arahan Arne Slot.
Baca Juga:
Liverpool Tolak Tawaran Rp1,2 Triliun dari Bayern Munchen untuk Luis Diaz
Gagal ke Napoli, Darwin Nunez Tetap Berniat Meninggalkan Liverpool
Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer demi Alexander Isak, Hugo Ekitike Jadi Alternatif
View this post on Instagram
Liverpool masih mencari penyerang untuk mengisi slot Diogo Jota, serta potensi kepergian Darwin Nunez ke Napoli, belum lagi Luis Diaz dibidik Bayern Munchen.
Selain itu, Liverpool juga tengah disibukkan dengan situasi kontrak bek berpaspor Prancis, Ibrahima Konate.
Tolak Teken Kontrak Baru
Arief Hadi
16.325
Berita Terkait
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Liga Champions: Liverpool Hindari Play-off, Arne Slot Lega
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff