Tinggalkan Manchester City demi Chelsea, Sterling Ingin Gelar Liga Champions

Titel Liga Champions menjadi indikasi kuat jika Chelsea merupakan tim hebat.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 22 Juli 2022
Tinggalkan Manchester City demi Chelsea, Sterling Ingin Gelar Liga Champions
Raheem Sterling (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang baru Chelsea, Raheem Sterling, mengungkapkan alasannya meninggalkan Manchester City untuk bergabung dengan The Blues. Titel Liga Champions menjadi indikasi kuat jika Chelsea merupakan tim hebat.

Berada di bawah asuhan Pep Guardiola dengan segudang prestasi dalam beberapa tahun terakhir adalah zona nyaman yang sulit ditinggalkan. Apalagi, Manchester City didukung dengan kekuatan finansial di atas rata-rata.

Namun, Raheem Sterling mengambil pilihan hengkang ke Chelsea. Lantas, apa yang menjadi latar belakang pilihan striker tim nasional Inggris itu?

Baca Juga:

Sentuhan Pemilik Baru Chelsea: Daratkan Raheem Sterling dan Kalidou Koulibaly

5 Pemain Bintang yang Mewujudkan Mimpi Angkat Kaki, Cristiano Ronaldo Dilarang Iri

Raheem Sterling dan Deretan Pemain Manchester City yang Berlabuh di Chelsea

"Menilik dalam dua tahun terakhir, menurut saya ini adalah empat atau lima final yang telah Chelsea gapai. Ada kemajuan yang dibuat dan telah meraih titel Liga Champions," ungkap Sterling ketika berkisah pada laman resmi Chelsea.

Jika Liga Champions menjadi tolok ukurnya, Chelsea memang masih lebih superior daripada The Citizens. Jika titel Liga Champions Man City masih kosong, The Blues dua kali meraihnya.

Selain itu, Sterling juga siap membantu Chelsea meraih gelar Premier League. Eks Liverpool itu melihat Chelsea punya ambisi besar meraih gelar.

Caption

"Kemudian, sekarang mencari tantangan untuk Premier League. Itu adalah sesuatu yang membuat saya tertarik ketika melakukan percakapan dengan klub baru. Anda tahu melihat arah yang dituju."

"Ini adalah sesuatu yang benar-benar bisa membawa saya ke dalam pertunjukkan di mana bisa menjadi diri sendiri. Saya pikir klub ini sempurna untuk saya," jelasnya.

Sejatinya, kepergian Raheem Sterling dari Manchester City juga tidak terlepas dari kedatangan Erling Haaland dan Julian Alvarez. Kedua pemain tersebut diyakini akan membuat menit bermain Sterling berkurang.

Raheem Sterling Chelsea Manchester City Breaking News Premier League
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.270

Berita Terkait

Inggris
Tembus 16 Besar, Chelsea Diharapkan Bertahan Lebih lama di Liga Champions
Pelatih Chelsea, Liam Rosenior, berharap The Blues dapat bertahan lama di Liga Champions setelah menembus 16 besar pasca menang 3-2 atas Napoli.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Tembus 16 Besar, Chelsea Diharapkan Bertahan Lebih lama di Liga Champions
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Delapan tim yang finis di delapan besar klasemen lolos langsung ke 16 Besar, sementara 16 lainnya di posisi 9 hingga 24 harus melewati babak play-off.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Napoli vs Chelsea, Bertanding Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming laga Liga Champions Napoli vs Chelsea di Stadio Diego Armando Maradona.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Napoli vs Chelsea, Bertanding Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan peluang The Gunners melanjutkan tren kemenangan di League Phase.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Bagikan