Timo Werner Terus Tebar Kode untuk Liverpool

Timo Werner disebut-sebut sebagai satu di antara target Liverpool pada bursa transfer musim panas mendatang.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 25 Februari 2020
Timo Werner Terus Tebar Kode untuk Liverpool
Timo Werner (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang RB Leipzig, Timo Werner, memberikan pujian kepada manajer Liverpool, Jurgen Klopp. Werner tidak segan menyebut Klopp adalah pelatih terbaik di dunia.

Timo Werner disebut-sebut sebagai satu di antara target Liverpool pada bursa transfer musim panas mendatang. Werner akan membuat The Reds memiliki barisan penyerang yang semakin mematikan.

Baca Juga:

Drama Lima Gol di Anfield, Liverpool Samai Rekor Kemenangan Invincible Arsenal

Liverpool Vs West Ham: Rekor-rekor di Depan Mata The Reds

Ketika Bobby Moore dan West Ham Permalukan Liverpool di Anfield

Timo Werner

Kabar tersebut disambut baik Werner. Penyerang 23 tahun tersebut tidak ragu memberikan sanjungan kepada Liverpool sebagai satu di antara tim terbaik di dunia. Setelah Liverpool, kini giliran Klopp yang mendapatkan giliran.

"Liverpool memiliki Jurgen Klopp, pelatih terbaik di dunia yang berkewarganegaraan Jerman. Ada banyak hal yang menunjukkan gaya bermain saya mungkin cocok dalam sitemnya di Liverpool," ujar Timo Werner seperti dikabarkan Goal.

Meski terus menebar pujian untuk Liverpool, namun Timo Werner memastikan fokusnya tak terbagi. Sang striker ingin membawa Leipzig memenangi Bundesliga. Saat ini, mereka hanya terpaut satu poin di belakang pemuncak klasemen, Bayern Munchen.

"Sulit memikirkan harus bermain di mana tahun depan jika Anda ingin menginjak gas di sini. Selama libur musim dingin, kami membuat kesalahan karena terlalu peduli dengan kejuaraan. Kami terlalu menekan diri sendiri," ungkapnya.

Saat ini, Timo Werner sedang terlibat persaingan pencetak gol terbanyak Bundesliga bersama Robert Lewandowski. Sang striker terpaut empat gol dari Lewandowski yang berada di daftar tertinggi.

Timo Werner dikabarkan memiliki klausul pelepasan sebesar 51 juta pounds. Namun, kabar terbaru menyebut Liverpool bisa merekrut Werner dengan mahar 25,21 juta pounds.

Liverpool Breaking News Timo Werner Jurgen Klopp
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Inggris
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Pada debut Liam Rosenior sebagai pelatih Chelsea meraih kemenangan 5-1 melawan Charlton di pertandingan putaran ketiga Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Inggris
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Antoine Semenyo memulai lembaran barunya di Manchester City dengan menjadi pemain terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Bagikan