Timnas Indonesia U-23 Rampungkan TC di Lampung

Timnas Indonesia U-23 akan menyelesaikan pemusatan latihan (TC) kali ini pada Selasa (30/7)
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Selasa, 30 Juli 2019
Timnas Indonesia U-23 Rampungkan TC di Lampung
Indra Sjafri (Dok. PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.comTimnas Indonesia U-23 akan menyelesaikan pemusatan latihan (TC) kali ini pada Selasa (30/7). Rangakaian pemusatan latihan kali ini akan berakhir di Bandar Lampung.

Ketika berada di Lampung, tim asuhan Indra Sjafri ini sempat melakkukan satu kali uji coba menghadapi Lampung FC. Pada pertandingan tersebut Timnas Indonesia U-23 berhasil meraih kemenangan 2-0 atas lawannya tersebut.

Melihat TC kali ini, Indra Sjafri mengatakan program yang ia miliki berjalan cukup baik. Tidak hanya itu saja, mantan pelatih Bali United ini juga mengaku bahwa ia cukup puas dengan performa yang ditunjukan anak asuhnya.

Baca Juga:

Indra Sjafri Tak Tutup Kemungkinan Bawa Pemain Liga 2 dan 3 ke Timnas Indonesia U-23

Indra Sjafri Terkejut dengan Peforma 26 Pemain TC Timnas Indonesia U-23

Pada TC kali ini, Indra Sjafri memanggil sebanyak 26 pemain. Pada pemanggilan ini materi pemain diisi nama baru dan pemain yang sudah pernah dipanggil Garuda Muda dan Indra Sjafri merasa terkejut dengan performa pemain.

"Pada pemusatan latihan kali ini kami memanggil banyak pemain baru dan ini yang membuat saya terkejut. Selain itu, pemain yang belum banyak mendapatkan menit bermain di kompetisi kami juga panggil,” ujar Indra Sjafri.

“Untuk pemain baru saya panggil, kami panggil berdasarkan pemantauan tim pelatih saat kompetisi Liga 1 dan Liga 2 2019 dan saya cukup puas denga performa mereka selama ikut TC kali ini," kata Indra Sjafri.

Timnas Indonesia U-23 dipersiapkan untuk mengikuti ajang SEA Games yang akan berlangsung pada akhir November 2019 mendatang. Untuk itu persiapan yang maksimal dilakukan skuat Garuda Muda demi torehan manis di SEA Games 2019.

Timnas indonesia u-23 Indra sjafri SEA GAMES SEA Games 2019
Posts

4.870

Berita Terkait

Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Lainnya
NOC Indonesia Tidak Pernah Intimidasi Atlet Kickboxing di SEA Games 2025: Semua Sesuai Peraturan
Sebelumnya, sempat viral diperbincangkan secara luas terkait dengan atlet kickboxing, Andi Jerni yang mengunggah video keluhan di media sosial pribadinya.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 24 Desember 2025
NOC Indonesia Tidak Pernah Intimidasi Atlet Kickboxing di SEA Games 2025: Semua Sesuai Peraturan
Timnas
Pelatih Baru Timnas Indonesia Bakal Sekaligus Tangani Timnas U-23
Pelatih baru Timnas Indonesia mulai mengarah ke satu nama, yakni John Herdman. Pelatih asal Inggris itu sudah mendapatkan persetujuan Exco PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 23 Desember 2025
Pelatih Baru Timnas Indonesia Bakal Sekaligus Tangani Timnas U-23
Lainnya
Kans Tampil di Olimpiade Jadi Motivasi Martina Ayu Pratiwi Borong 5 Medali Emas dan 2 Perak dari SEA Games 2025
Atlet triathlon putri Indonesia, Martina Ayu Pratiwi, memborong total tujuh medali dari SEA Games 2025 yang terdiri dari lima emas dan dua perak.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 21 Desember 2025
Kans Tampil di Olimpiade Jadi Motivasi Martina Ayu Pratiwi Borong 5 Medali Emas dan 2 Perak dari SEA Games 2025
Futsal
Kisah Timnas Futsal Indonesia yang Sempat Tersasar saat SEA Games 2025
Kapten Timnas Futsal Indonesia, Muhammad Iqbal Iskandar, menceritakan kisah lucu yang dialami saat tampil di SEA Games 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 21 Desember 2025
Kisah Timnas Futsal Indonesia yang Sempat Tersasar saat SEA Games 2025
Lainnya
SEA Games 2025: Lampaui Target, Pembalap Sepeda Ayustina Delia Tatap Asian Games 2026
Pembalap sepeda putri Indonesia, Ayustina Delia Priatna berhasil membawa pulang satu medali emas dan dua perunggu dari SEA Games 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 21 Desember 2025
SEA Games 2025: Lampaui Target, Pembalap Sepeda Ayustina Delia Tatap Asian Games 2026
Timnas
Chemistry Jadi Alasan Kesulitan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di SEA Games 2025
Timnas Sepak Bola Putri Indonesia urung meraih medali di SEA Games 2025, tetapi Isa Warps tetap positif dengan masa depan Timnas.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Chemistry Jadi Alasan Kesulitan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di SEA Games 2025
Lainnya
Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi Gunakan Bonus Emas SEA Games 2025 untuk Modal ke Turnamen WTA
Usai meraih medali emas di SEA Games 2025, Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi menatap positif WTA Tour.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi Gunakan Bonus Emas SEA Games 2025 untuk Modal ke Turnamen WTA
Lainnya
Penutupan SEA Games 2025 Thailand, Kierana Alexandra Laut Kibarkan Bendera Indonesia
Tim Indonesia mengakhiri SEA Games 2025 dengan posisi runner-up. Pada upacara penutupan, Kierana Alexandra Laut dipercaya sebagai pembawa bendera Indonesia.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Penutupan SEA Games 2025 Thailand, Kierana Alexandra Laut Kibarkan Bendera Indonesia
Futsal
Luis Estrela Pede dengan Masa Depan Timnas Futsal Putri Indonesia Usai Sabet Perak di SEA Games 2025
Luis Estrela, selaku pelatih Timnas Futsal Putri Indonesia, melihat prospek masa depan cerah dari anak-anak asuhnya usai meraih medali perak di SEA Games 2025.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Luis Estrela Pede dengan Masa Depan Timnas Futsal Putri Indonesia Usai Sabet Perak di SEA Games 2025
Bagikan