Timnas Indonesia U-19 Buka Peluang Gelar Uji Coba di Luar Negeri

Pelatih timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri menyatakan dirinya telah memiliki rencana untuk memboyong seluruh skuat Garuda muda untuk mengadakan uji coba di luar negeri.
satriasatria - Kamis, 02 Maret 2017
Timnas Indonesia U-19 Buka Peluang Gelar Uji Coba di Luar Negeri
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Timnas Indonesia U-19 Buka Peluang Gelar Uji Coba di Luar Negeri- Pelatih timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri menyatakan dirinya telah memiliki rencana untuk memboyong seluruh skuat Garuda muda untuk mengadakan uji coba di luar negeri.

Seperti diketahui mantan pelatih Bali United itu tengah disibukkan oleh serangkaian seleksi untuk persiapan timnya yang akan mengikuti gelaran Piala AFF U-19 yang akan diselenggarakan di Yangoon, Myanmar pada 4-17 September mendatang.

Mengenai rencana uji coba timnas Indonesia U-19 di luar negeri ini pun akhirnya dikonfirmasi langsung oleh Indra Sjafri.

"Tentu, pasti ada rencana untuk uji coba untuk timnas U-19, uji coba ini akan dilaksanakan di luar negeri. Namun hal itu baru akan terwujud setelah seleksi selesai dilaksanakan, ujar Indra Sjafri seperti diberitakan Goal.

Rencananya seleksi ini akan digelar hingga tanggal 4 Maret mendatang. Saat ini sudah tercatat ada 41 pemain yang sudah ikut serta. Indra Sjafri juga berencana akan menggelar seleksi bagi pemain muda untuk berkarier di luar negeri.

Pssi Timnas Indonesia U-19 Indra sjafri Bali United
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Timnas
Ketemu Bulgaria, Erick Thohir Yakin Mental Timnas Indonesia Akan Terasah
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan mental Timnas Indonesia akan diuji lewat FIFA Series 2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Ketemu Bulgaria, Erick Thohir Yakin Mental Timnas Indonesia Akan Terasah
Timnas
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Erick Thohir tidak akan intervensi John Herdman dalam pemilihan pemain untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Timnas
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, siap mendengarkan masukan dari berbagai pihak.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Timnas
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
PSSI resmi memperkenalkan John Herdman sebagai kepala pelatih Timnas Indonesia kepada publik.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Bagikan