Timnas Indonesia Berangkat ke Dubai, Tiga Pemain Tertinggal di Jakarta

Tiga pemain yang tidak ikut pada rombongan tersebut Abduh Lesatuhu, Lerby Eliandri dan Wawan Febrianto.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Kamis, 03 Oktober 2019
Timnas Indonesia Berangkat ke Dubai, Tiga Pemain Tertinggal di Jakarta
Timnas Indonesia. (BolaSkor.com/Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia sudah berangkat ke Dubai untuk melakukan pemusatan latihan (TC) jelang melawan Uni Emirat Arab pada Kamis (2/10). Namun tidak semua pemain berangkat, ada tiga pemain yang tidak ikut pada rombongan tersebut.

Tiga pemain ini ialah Abduh Lestaluhu, Lerby Eliandry, dan Wawan Febrianto. Ketiganya gagal berangkat bersama yang lain karena visa keberangkatan belum selesai.

Dengan gagalnya berangkat, ketiga pemain ini masih berada di Jakarta dan nantinya mereka akan berangkat bersama dengan Alberto Goncalves dan salah satu staf Timnas Indonesia.

Baca Juga:

Ini Penyebab Satu Pemain Persija Batal Gabung ke Timnas Indonesia

Arema FC Relakan Dua Pemainnya ke Timnas Setelah Pengajuan Dispensasi Tak Terwujud

“Iya benar, saat ini saya belum berangkat bersama dengan yang lain karena masalah visa yang belum selesai. Ada tiga orang, Lerby, Wawan, dan saya yang belum berangkat,” kata Abduh Lesataluhu kepada BolaSkor.com.

Ketika ditanya kapan akan berangkat, pemain TIRA-Persikabo masih menuggu kabar dari PSSI. “Saya masih menunggu, mungkin satu atau dua hari baru selesai. Tapi saya yakin pasti berangkat, karena saya disuruh menunggu di Jakarta dan tidak kembali ke klub,” tambahnya.

Timnas Indonesia akan menghadapi Uni Emirat Arab pada pertandingan ketiga babak kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 di Stadion Al Maktoum, Kamis (10/10). Setelah itu, mereka kembali ke Indonesia, untuk kembali bermain melawan Vietnam, Selasa (15/10).

Timnas Indonesia Abduh Lestaluhu Simon mcmenemy Piala dunia 2022 Kualifikasi Piala Dunia 2022
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Timnas
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Hasil undian ASEAN Hyundai Cup 2026 atau Piala AFF 2026 menempatkan Timnas Indonesia di Grup A bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, Brunei/Timor Leste
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Timnas
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengatakan gairah sepak bola di Indonesia mirip dengan Newcastle.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Timnas
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Demi membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia, John Herdman membuka peluang menambah pemain naturalisasi baru. Pelatih asal Inggris itu siap berburu pemain terbaik hingga Eropa. Simak rencana besarnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Timnas
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Bulgaria dan Peru dikabarkan menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026. Satu tim lainnya yang sudah mengonfirmasi adalah Saint Kitts and Nevis.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Timnas
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Pelatih Timnas Indonesia John Herdman menegaskan kendali penuh atas pemilihan pemain dan strategi Skuad Garuda. Meski demikian, ia tetap membuka ruang masukan dari banyak pihak. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Bagikan