Tiga Poin Penting bagi Persib saat Hadapi Barito Putera

Selain untuk memperpanjang tren positif belum terkalahkan dalam enam pertandingan, kemenangan akan memperbaiki posisi.
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 24 November 2019
Tiga Poin Penting bagi Persib saat Hadapi Barito Putera
Supardi Nasir. (BolaSkor.com/Gigi Gaga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tiga poin menjadi incaran utama Kapten Persib Bandung, Supardi Nasir saat menghadapi Barito Putera. Laga ini akan digelar di Stadion si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Minggu (24/11).

Menurutnya kemenangan itu memiliki manfaat yang penting bagi timnya. Selain akan memperpanjang tren positif Persib yang belum terkalahkan dalam enam pertandingan sebelumnya, namun akan memperbaiki posisi di papan klasemen sementara Liga 1 2019.

"Bagi kita tiga poin sangat penting. Mudah-mudahan kita bisa terealisasikan," harap Supardi di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung.

Baca Juga:

Anggap Tak Penting, Persib Pastikan Tak Ikut Turnamen Cabaran ASEAN 2020 di Malaysia

Punya Rekor Buruk saat Hadapi Tim Asuhan Djadjang Nurdjaman, Persib Bertekad Mematahkan

Bek bernomor punggung 22 ini mengaku berkeinginan untuk membawa Persib finis di peringkat lima besar. Terlebih saat ini Persib hanya terpaut lima poin dengan Borneo FC yang berada di posisi dua.

"Tapi ada hal penting di luar target itu yakni memenangkan pertandingan. Setiap pertandingan kita fokus setiap pertandingan step by step, hasil itu dengan sendiri ya itu sejauh ini," katanya.

Sejauh ini, Supardi mengaku timnya memiliki kesiapan yang penuh menghadapi Barito Putera. Diharapkan kemenangan itu bisa didapatkan.

"Sejauh ini pemain sudah siap mental, berharap karakter kita akan keluar lagi," tegasnya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Persib Bandung Barito Putera Liga 1 Supardi Supardi Nasir
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Bagikan