Tiga Kiper PSIS Semarang Alami Peningkatan Fisik Jelang Liga 1 2020

Porsi tambahan diberikan untuk Jandia Eka Putra yang terlambat ikut latihan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 05 September 2020
Tiga Kiper PSIS Semarang Alami Peningkatan Fisik Jelang Liga 1 2020
Pelatih kiper PSIS I Komang Putra. (BolaSkor.com/Ahmad Rizal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih kiper PSIS Semarang, I Komang Putra mengapresiasi tiga penjaga gawangnya yang mengalami peningkatan fisik usai sepekan menjalani latihan.

Menurut pelatih kiper asal Bali ini, kondisi fisik kiper skuat Mahesa Jenar terus membaik walaupun saat ini harus terus ditingkatkan pasca libur latihan selama lima bulan.

"Dari hari ke hari ada peningkatan signifikan, terutama kiper Joko Ribowo dan Muhammad Fadli yang sudah berlatih sepekan ini. Tapi memang perlu waktu untuk mengembalikan kondisi fisik di posisi top level,” kata I Komang Putra usai memimpin tiga kipernya berlatih di Stadion Kebondalem, Kendal, Jumat (4/9)

Baca Juga:

Penjelasan PT LIB soal Jadwal Liga 1 2020 yang Resmi Dirilis

Dedi Kusnandar Bicara soal Agenda Uji Coba Persib Vs TIRA-Persikabo

Sementara untuk kiper Jandia Eka Putra yang baru bergabung pada sesi latihan Kamis (3/9) harus mendapatkan porsi tambahan latihan karena terlambat datang ke Semarang.

Kiper asal Padang ini baru bergabung pada Kamis sore setelah sebelumnya melakukan isolasi mandiri dan tes swab susulan sebelum diperbolehkan tim dokter mengikuti latihan.

“Untuk Jandia Eka akan diberi porsi latihan tambahan karena dia terlambat. Namun saya optimistis dan berharap tiga kiper ini kondisi fisiknya sudah siap 100 persen saat kompetisi Liga 1 dilanjutkan Oktober nanti,” pungkas I Komang Putra. (Laporan Kontributor Ahmad Rizal/Semarang)

PSIS Semarang Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Inggris
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Kemenangan 3-1 Manchester City atas Bournemouth pada pekan ke-10 Premier League menjadi momen bersejarah bagi Phil Foden.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Manchester City Kalahkan Bournemouth, Phil Foden Ukir Sejarah
Inggris
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Musim ini sejarah akan terjadi di Premier League karena tidak akan banyak laga yang digelar saat Boxing Day, 26 Desember.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Timnas
Persiapan Matang, Timnas Indonesia U-17 Siap Hadapi Piala Dunia U-17 2025
Para pemain muda kebanggaan Tanah Air itu akan bersaing di ajang yang dilangsungkan di Doha, Qatar, 3-27 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Persiapan Matang, Timnas Indonesia U-17 Siap Hadapi Piala Dunia U-17 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Persebaya Surabaya berhasil mengalahkan Persis Solo dengan skor 2-1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (2/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Hasil akhir
Hasil Serie A: Mike Maignan Gagalkan Penalti Paulo Dybala, AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
AC Milan memetik kemenangan tipis 1-0 atas AS Roma di Stadion San Siro pada pekan kesepuluh Serie A, Senin (3/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Hasil Serie A: Mike Maignan Gagalkan Penalti Paulo Dybala, AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
Inggris
Klasemen Premier League 2025-2026: Manchester City Tempel Arsenal
Manchester City naik ke posisi kedua klasemen sementara Premier League 2025-2026 setelah menaklukkan Bournemouth 3-1 pada pekan ke-10.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Klasemen Premier League 2025-2026: Manchester City Tempel Arsenal
Hasil akhir
Hasil LaLiga: Lamine Yamal dan Marcus Rashford Sumbang Gol, Barcelona Bekuk Elche 3-1
Barcelona meraih kemenangan 3-1 atas Elche dalam laga pekan ke-11 LaLiga 2025-2026
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Hasil LaLiga: Lamine Yamal dan Marcus Rashford Sumbang Gol, Barcelona Bekuk Elche 3-1
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Live Sebentar Lagi
AC Milan siap bentrok dengan AS Roma di San Siro, Senin (3/11/2025) pukul 02.45 WIB. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming resmi laga penuh gengsi ini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Manchester City akan menjamu Bournemouth di Etihad, Minggu (2/11/2025) pukul 23.30 WIB. Cek jadwal siaran langsung dan link streaming resmi Premier League malam ini — Haaland siap balas kekalahan!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Persib Bandung meraih kemenangan 1-0 atas Bali United.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Bagikan