Tidak Hanya Terjadi di Indonesia, Berikut 5 Kasus Pengaturan Skor Paling Terkenal

Berikut ini lima kasus pengaturan skor yang telah terbukti:
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 06 Desember 2018
Tidak Hanya Terjadi di Indonesia, Berikut 5 Kasus Pengaturan Skor Paling Terkenal
Luciano Moggi (Calciomercato)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Belakangan ini, sepak bola Indonesia menjadi atensi publik. Bukan karena prestasi, melainkan isu pengaturan skor.

Isu bermula ketika terjadi beberapa kejanggalan pada ajang Liga 2. Setelah itu, sejumlah pihak mengaku mengetahui telah terjadi usaha pengaturan skor pada babak delapan besar Liga 2. Akibatnya, anggota Komite Eksekutif (Exco), Hidayat, dijatuhi hukuman karena terbukti terlibat.

Sementara itu, situasi tak jauh berbeda terjadi di Liga 1. Kapten Sriwijaya FC, Yuu Hyun-koo, mengaku mendapatkan tawaran hingga Rp 400 juta untuk mau mengalah.

Baca juga:

Nostalgia 3 Hal yang Terjadi Sebelum Dominasi Ronaldo-Messi di Ballon d'Or

3 Manajer Pengangguran yang Berpeluang Gantikan Jose Mourinho

Konferensi Pers pengunduran diri Hidayat dari anggota Exco PSSI. (BolaSkor.com/Muhammad Adiyaksa)

Sejatinya, sepak bola Indonesia bukanlah satu-satunya yang menjadi ladang dalam hal pengaturan skor. Beberapa kompetisi di negara maju pun juga terbukti terjadi pengaturan skor pertandingan.

Berikut ini BolaSkor.com telah mengumpulkan lima di antaranya:

Trivia Sepak Bola Breaking News Liga 1 Liga 2 Liverpool Marseille Olympique Marseille Juventus AC Milan
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.772

Berita Terkait

Piala Dunia
Prediksi dan Statistik Prancis vs Ukraina: Misi Amankan Tiket
Prancis akan menghadapi Ukraina di Stadion Parc des Princes dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup D.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Prancis vs Ukraina: Misi Amankan Tiket
Piala Dunia
Prediksi dan Statistik Inggris vs Serbia: Jaga Rekor 100 Persen
Inggris akan menjamu Serbia di Stadion Wembley dalam pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup K.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Inggris vs Serbia: Jaga Rekor 100 Persen
Spanyol
Presiden Barcelona Tutup Peluang Lionel Messi Kembali: Tidak Realistis
Presiden Barcelona Joan Laporta mengatakan tidak realistis bagi pencetak gol terbanyak Blaugrana Lionel Messi untuk kembali ke klub LaLiga tersebut.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Presiden Barcelona Tutup Peluang Lionel Messi Kembali: Tidak Realistis
Italia
San Siro bak Kuil Sepak Bola, Pemain AC Milan Takjub dengan Pesona Il Rossoneri
Pesona AC Milan tak lekang oleh waktu sebagai klub bersejarah Italia dan Eropa. Itu diakui oleh bek Milan, Strahinja Pavlovic.
Arief Hadi - Rabu, 12 November 2025
San Siro bak Kuil Sepak Bola, Pemain AC Milan Takjub dengan Pesona Il Rossoneri
Inggris
Banyak Omong karena Tak Dipanggil Timnas Swiss, Mantan Pemain AC Milan Kena Semprot Granit Xhaka
Eks pemain Arsenal, Granit Xhaka, kepada kompatriotnya karena terlalu banyak berbicara soal pemanggilan ke timnas Swiss.
Arief Hadi - Rabu, 12 November 2025
Banyak Omong karena Tak Dipanggil Timnas Swiss, Mantan Pemain AC Milan Kena Semprot Granit Xhaka
Italia
Derby della Madoninna, Permainan AC Milan Sulit Diprediksi
Derby della Madoninna antara AC Milan vs Inter Milan akan dimainkan setelah jeda internasional November. Sulit memprediksi pemenang laga tersebut.
Arief Hadi - Rabu, 12 November 2025
Derby della Madoninna, Permainan AC Milan Sulit Diprediksi
Timnas
Tepis Isu ke Timnas Indonesia, Bojan Hodak Berkomitmen Tetap Jadi Pelatih Persib
Manajemen Persib memastikan Bojan Hodak masih akan tetap menjadi pelatih Maung Bandung, setelah sempat dirumorkan akan menjadi juru taktik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 12 November 2025
Tepis Isu ke Timnas Indonesia, Bojan Hodak Berkomitmen Tetap Jadi Pelatih Persib
Piala Dunia
Kembali ke Timnas Brasil setelah Tinggalkan Liverpool, Fabinho Serasa Debutan
Gelandang Al-Ittihad Fabinho mengatakan kembali dipanggil ke tim nasional Brasil terasa seperti seorang debutan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Kembali ke Timnas Brasil setelah Tinggalkan Liverpool, Fabinho Serasa Debutan
Inggris
Berburu Joao Gomes, Manchester United Punya Kartu As
Manchester United dikabarkan siap menyalip klub lain demi Joao Gomes dari Wolves. Koneksi rahasia bikin Setan Merah unggul di bursa transfer!
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Berburu Joao Gomes, Manchester United Punya Kartu As
Internasional
FIFA Dituduh Ciptakan Serikat Pemain 'Palsu'
Serikat pemain dunia Fifpro mengatakan FIFA sudah menciptakan organisasi yang pro-FIFA untuk proses konsultasi tentang kesejahteraan pemain.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
FIFA Dituduh Ciptakan Serikat Pemain 'Palsu'
Bagikan