Thomas Cup Ditunda, Axelsen Alihkan Fokus ke Pemulihan Cedera

Viktor Axelsen sudah lama mengalami gangguan di kaki kanannya.
Andhika PutraAndhika Putra - Rabu, 23 September 2020
Thomas Cup Ditunda, Axelsen Alihkan Fokus ke Pemulihan Cedera
Viktor Axelsen (BWF)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, memutuskan menjalani operasi pemulihan kaki kanan. Langkah ini diambil menyusul penundaan Thomas Cup 2020.

Ajang dua tahunan itu seharusnya berlangsung pada 3-11 Oktober 2020. Namun, Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) memilih menunda perhelatan mengingat pandemi virus corona yang belum aman di dunia.

Penundaan tersebut membuat Axelsen akhirnya memilih naik meja operasi. Sudah lama kaki mantan pebulu tangkis nomor satu dunia itu bermasalah.

“Halo, semuanya. Kaki kanan saya sudah mengganggu saya selama beberapa waktu ini. Setelah berkonsultasi dengan beberapa ahli dan fisioterapis saya memutuskan menjalani operasi minor," tulis Axelsen.

Baca Juga:

Prediksi Melati Daeva Oktavianti soal Persaingan Pasca Pandemi

Melati Daeva Oktavianti Sedih Tak Ikut Denmark Open

“Semua berjalan lancar. Tidak ada keraguan bahwa ini adalah hal yang tepat untuk saya lakukan. Saya ucapkan terima kasih untuk para staf RS Hvidovre yang sudah membantu saya," imbuh dia.

Dengan ini, Axelsen dipastikan absen pada Denmark Open 2020 yang berlangsung pada 13-19 Oktober. Axelsen berjanji akan kembali dengan lebih tangguh.

“Baik-baik kalian semua. Saya akan kembali ke lapangan sesegera mungkin," tutur Axelsen.

Breaking News Bulu Tangkis Viktor Axelsen Thomas Cup
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Shayne Pattynama naik barakuda saat Persija Jakarta bertandang melawan Persita Tangerang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Bagikan