Terus Dekati Griezmann, Presiden Atletico Madrid Semprot Barcelona

Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, menilai langkah Barcelona untuk mendapatkan Antoine Griezmann akan menemui jalan buntu.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 17 Maret 2018
Terus Dekati Griezmann, Presiden Atletico Madrid Semprot Barcelona
Antione Griezmann (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, menilai langkah Barcelona untuk mendapatkan Antoine Griezmann akan menemui jalan buntu. Cerezo menganggap, kabar wacana transfer pemain tim nasional Pracis tersebut tak lebih dari sekedar gosip.

Sebelumnya, Antoine Griezmann memang sudah santer dikabarkan akan hengkang ke Barcelona pada musim 2018-2019. Barcelona telah mempersiapkan dana 100 juta euro untuk memboyong eks Real Sociedad tersebut.

Tak ingin pemain andalannya pergi, Cerezo melontarkan pernyataan jika Griezmann masih betah bermain untuk Atletico. Apalagi, pemain 26 tahun tersebut masih terikat kontrak hingga Juni 2022.

Cerezo yang mulai habis kesabarannya memberikan peringatan keras untuk Blaugrana. "Saat ini, Antoine Griezmann masih terikat kontrak dengan Los Rojiblancos dan tidak akan pindah ke tim lain. Itulah kenyataannya."

Cerezo menilai Griezmann masih kerasan bertahan di Wanda Metropolitano. Sang presiden menegaskan tak sekalipun Griezmann mengungkapkan keinginannya untuk pergi.

"Griezmann bahagia dan ingin bertahan di sini. Selain itu, sang pemain tidak pernah mengungkapkan keinginannya untuk meninggalkan Atletico. Menurut saya kabar di luar sana tidak benar karena sang pemain ingin bertahan," imbuh sang presiden seperti dikutip dari AS.

Antoine Griezmann mulai mengenakan seram Atletico Madrid pada musim 2014-2015. Sejauh ini, sang pemain telah membukukan 105 gol serta 38 assist.

Antoine Griezmann Barcelona Atletico Madrid
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.613

Berita Terkait

Sosok
Rising Stars: 7 Penyerang U-21 yang Bersinar di Eropa pada 2025
Penyerang-penyerang U-21 yang tampil memukau dan juga bersinar di Eropa pada 2025.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Rising Stars: 7 Penyerang U-21 yang Bersinar di Eropa pada 2025
Jadwal
Cara Menonton dan Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Live Sebentar Lagi
Arsenal siap tantang Atletico Madrid di Emirates Stadium! Simak jam tayang dan link streaming resmi Liga Champions malam ini di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Cara Menonton dan Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Barcelona vs Olympiakos, Selasa 21 Oktober 2025
Live streaming serta jadwal siaran langsung Liga Champions Barcelona vs Olympiakos di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Barcelona vs Olympiakos, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Arsenal vs Atletico Madrid
Superkomputer Opta memprediksi hasil duel Arsenal vs Atletico Madrid di Liga Champions 2025/2026. The Gunners unggul jauh dalam peluang kemenangan.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Arsenal vs Atletico Madrid
Liga Champions
Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Sang Penakluk Tim Spanyol
Arsenal siap menjinakkan Atletico Madrid di Liga Champions. The Gunners punya rekor luar biasa saat melawan tim asal Spanyol!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Sang Penakluk Tim Spanyol
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Nonton Arsenal vs Atletico Madrid di Liga Champions dini hari ini! Cek jadwal, jam tayang, dan link streaming resmi Vidio di sini!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Spanyol
Liga Champions: Hansi Flick Waspada, Pelatih Olympiakos Punya Rekor Buruk saat Bertemu Barcelona
FC Barcelona akan menjamu Olympiakos pada lanjutan laga Liga Champions. Pelatih Olympiakos, Jose Luis Mendilibar, berasal dari Spanyol.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Liga Champions: Hansi Flick Waspada, Pelatih Olympiakos Punya Rekor Buruk saat Bertemu Barcelona
Spanyol
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Barcelona saat ini tengah menghadapi periode sulit dengan badai cedera yang menimpa sejumlah pemain kunci.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Inggris
Liga Champions: Diego Simeone, Inspirasi Mikel Arteta dalam Mempraktikkan 'Dark Arts' di Arsenal
Arsenal akan bertemu Atletico Madrid di Liga Champions. Atletico bersama Diego Simeone adalah inspirasi bagi Mikel Arteta.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Liga Champions: Diego Simeone, Inspirasi Mikel Arteta dalam Mempraktikkan 'Dark Arts' di Arsenal
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Atletico Madrid: Ujian dari Los Colchoneros
Statistik serta prediksi lanjutan laga Liga Champions antara Arsenal vs Atletico Madrid di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Atletico Madrid: Ujian dari Los Colchoneros
Bagikan