Terungkap, Milan dan Napoli Pernah Ikut Berburu Alvaro Morata

Rupanya, Alvaro Morata tidak hanya menarik perhatian Juventus.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 16 Desember 2020
Terungkap, Milan dan Napoli Pernah Ikut Berburu Alvaro Morata
Alvaro Morata (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Agen Alvaro Morata, Juanma Lopez, mengungkapkan kebenaran gosip jika AC Milan dan Napoli ikut memburu kliennya. Pada akhirnya, Morata memilih kembali ke Juventus.

Alvaro Morata bergabung dengan Juventus pada bursa transfer musim panas 2020. Eks Chelsea itu datang dengan status pinjaman. Juve bisa mengantongi klausul permanen sang striker.

Sejauh ini, penampilan Morata tak mengecewakan. Ia mendulang sembilan gol plus lima assist dalam 14 pertandingan di berbagai ajang.

Baca Juga:

Barcelona Dibantai Juventus, Antoine Griezmann: Pemain Pantas Disalahkan

Pesan Cristiano Ronaldo kepada Lionel Messi

Peran Barcelona di Balik 79 Gol Ronaldo dari 100 Laga Bersama Juventus

Alvaro Morata

"Morata hanya ingin menuju Juventus. Masalahnya, setidaknya di awal, Atletico hanya ingin penjualan permanen. Mereka tidak membiarkan Morata pergi dengan cara lain," ulas Juanma Lopez kepada Gianlucadimarzio.com.

"Namun, jelang akhir bursa transfer, serangkaian keadaan yang dialami Luis Suarez mencuat. Suarez mengatakan ya kepada Atletico dan kemudian Morata mendapatkan lampu hijau untuk pergi dengan skema peminjaman harga tinggi."

"Andrea Pirlo dan Fabio Paratici sangat menentukan. Mereka memanggil Morata. Paratici memiliki pengaruh besar kepada karier Morata karena pada 2014 dia membawanya ke Juve. Saya yakin pada akhir musim Juve akan menebus Morata dari Atletico," timpalnya.

Rupanya, Alvaro Morata tidak hanya menarik perhatian Juventus. Penyerang internasional Spanyol itu membuat beberapa raksasa Italia lainnya jatuh hati.

"Tim Italia lain yang mencoba mendatangkan Morata? AC Milan dan Napoli," tegasnya.

Milan dan Napoli memang diisukan ingin mendatangkan penyerang baru pada bursa transfer musim panas kemarin. Napoli membutuhkan pengganti Arkadiusz Milik yang diisukan pergi, sedangkan Rossoneri tak ingin bergantung dengan Zlatan Ibrahimovic.

Alvaro Morata Breaking News Juventus AC Milan Napoli
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.732

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Kemenangan di kandang Selangor FC membuat Persib kian dekat dengan babak 16 besar.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Ragam
3 Statistik yang Memperlihatkan Betapa Buruknya Antonio Conte di Sepak Bola Eropa
Kesuksesan di kancah domestik tak diragukan, tetapi di sepak bola Eropa, Antonio Conte kerap mengalami kesulitan.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
3 Statistik yang Memperlihatkan Betapa Buruknya Antonio Conte di Sepak Bola Eropa
Piala Dunia
Soal Piala Dunia, Lionel Messi Berbeda Pandangan dengan Cristiano Ronaldo
Lionel Messi menyebut Piala Dunia sebagai puncak karier. Cristiano Ronaldo justru punya pandangan berbeda. Perdebatan panas kembali mencuat!
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Soal Piala Dunia, Lionel Messi Berbeda Pandangan dengan Cristiano Ronaldo
Inggris
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Manchester United kini punya sistem rekrutmen lebih terstruktur. Jason Wilcox memastikan transfer tidak lagi serampangan dan seluruh keputusan melewati proses ketat.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Italia
Ketika Klub Sepak Bola Jerman Menerapkan Catenaccio ala Italia
Perkataan menarik muncul dari mulut pelatih Napoli, Antonio Conte, setelah menghadapi Eintracht Frankfurt di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Ketika Klub Sepak Bola Jerman Menerapkan Catenaccio ala Italia
Jadwal
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Spanyol
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Lewandowski disebut tidak lagi masuk rencana Barcelona. Atletico Madrid muncul sebagai tujuan mengejutkan. Benarkah sang bomber siap angkat kaki?
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Spanyol
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes
Jude Bellingham menjadi pemain termuda dalam sejarah yang mencapai 50 pertandingan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes
Italia
Presiden AC Milan Blak-blakan Bicara tentang Laga Melawan Como di Australia
Presiden AC Milan Paolo Scaroni menegaskan bahwa bermain di pertandingan Serie A dengan Como di Perth bukan tentang uang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Presiden AC Milan Blak-blakan Bicara tentang Laga Melawan Como di Australia
Liga Champions
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Barcelona hanya bermain imbang 3-3 lawan Club Brugge. Thierry Henry mengecam lini pertahanan Barca yang dinilai terlalu mudah ditembus.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Bagikan