Terjun ke Basket, RANS PIK Basketball Ingin seperti Phoenix
BolaSkor.com - Keputsan Raffi Ahmad membuat RANS PIK Basketball ternyata tak main-main. Seperti logo yang dimiliki, Raffi ingin klubnya seperti burung phoenix.
Dalam mitilogi, phoenix merupakan hewan abadi. Ia lahir dari abu dan kekal.
“Seperti lambang kami, burung Phoenix yang abadi, RANS juga ingin terus abadi dalam semangat dan mentalitas mengikuti kompetisi," kata Raffi.
Bergabungnya RANS PIK Basketball ke IBL diiringi dengan rencana jangka panjang. Sebagai chairman, Raffi sudah menyiapkan plan selama lima tahun.
Baca Juga:
Tak hanya fokus di prestasi, RANS PIK Basketball juga ingin menyajikan sisi hiburan di basket. Unsur gaya hidup yang ada dalam olahraga ini yang membuat RANS PIK Basketball berdiri.
“Kami memiliki visi dalam lima tahun ke depan bisa menjadi industri hilir sportaintment," tutur Jeremy Imanuel Santoso selaku presiden RANS PIK Basketball.
Di barisan pelatih, RANS PIK Basketball memiliki Koko Heru Setyo Nugroho sebagai head coach. Mantan nakhoda CLS Knights itu akan dibantu Bambang Asdianto Pribadi dan Abrizalt Hasiholan.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Tim Renang Indonesia Bawa Pulang 12 Medali dari Islamic Solidarity Games 2025
Promosi, Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20?
Ogah Bawa Lima Pemain Nomor 10, Siapa yang Dipilih Thomas Tuchel?
3 Alasan Robert Lewandowski Tidak Perlu Ragu Memilih AC Milan sebagai Pelabuhan Berikutnya
Mantan Pencari Bakat Ungkap Blunder Terbesar Manchester United
Marco Verratti Blak-blakan Dukung AC Milan Raih Scudetto Musim Ini
Kunci AC Milan Bersaing di Jalur Scudetto: Kalahkan Para Pesaing
Prancis vs Ukraina: Les Bleus Dihantam Badai Cedera
5 Pemain Inggris yang Harus Ganti Klub demi Piala Dunia 2026
Link Streaming Moldova vs Italia, Jumat 14 November 2025